Menu

Mode Gelap
Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah PM-WTC, Calon Penerima Penghargaan Kalpataru Tahun 2024 Dikunjungi Tim Penilai Tersinggung Warga Konawe Tikam Pemuda Towuti, Pelaku Sempat Kabur Gubernur Sulsel Konfirmasi Hadir di HUT Lutim ke-21

LUWU TIMUR · 17 Nov 2022 11:15 WITA · Waktu Baca

DPRD Lutim Jadwal Ulang RDP Terkait Kelangkaan BBM


					DPRD Lutim Jadwal Ulang RDP Terkait Kelangkaan BBM Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Wakil Ketua II DPRD Luwu Timur, H. Usman Sadik mengatakan DPRD Luwu Timur akan menjadwalkan lagi Rapat Dengar Pendapat (RDP) kepada sejumlah perusahaan pengguna BBM Industri.

Penjadwalan ulang tersebut dikarenakan pada RDP Pertama Selasa Kamarin masih banyak perusahaan tidak hadir .

” Kita jadwalkan lagi RDPnya. ” Ujar Usman Sadik, Rabu ( 16/11/2022 ) .

Baca Juga :

Komisi II RDP Dengan Beberapa Perusahaan Bahas Kelangkaan BBM

Menurutnya, berdasarkan RDP sebelumnya ada beberapa perusahaan terindikasi menyalahi dalam menggunakan BBM Industri .

” Satu kesyukuran kita , dimana dalam RDP tersebut PT Vale Indonesia sudah membuat penegasan, siapapun rekanannya yang menyalahi aturan dalam menggunakan BBM Industri maka akan diputuskan kontrak kerjasamanya,” Ungkapnya. (*)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki

25 April 2024 - 21:06 WITA

Luwu Timur

Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten

25 April 2024 - 20:55 WITA

luwu timur

Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah

25 April 2024 - 20:35 WITA

Hari Otda

PM-WTC, Calon Penerima Penghargaan Kalpataru Tahun 2024 Dikunjungi Tim Penilai

25 April 2024 - 19:49 WITA

luwu timur

Tersinggung Warga Konawe Tikam Pemuda Towuti, Pelaku Sempat Kabur

25 April 2024 - 12:35 WITA

Kriminal
Trending di KRIMINAL