Menu

Mode Gelap
Penetapan Aset Desa Milik Pemdes Sorowako Diduga Langgar Permendagri, Ini Kata Tomas Sorowako Warga Asli Sorowako Pertanyakaan Beberapa Objek Lahan Dijadikan Aset Desa Wujudkan Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Petani Binaan PT Vale Panen Jagung Pakan di Tondowolio Solidaritas untuk Sumatra: PT Vale Indonesia dan Pemkab Luwu Timur Hadir, Bergerak, dan Menguatkan Masyarakat Terdampak Bencana Direktur MIND ID Apresiasi Pengelolaan Proyek Hilirisasi PT Vale di Pomalaa, Progres HPAL Terus Menguat Terungkap…! Tambang PT. Vale di BB1 Seba-Seba Sesuai Izin IPPKH. Begini Tanggapan PT. Vale

LUWU TIMUR

Momen Saat Bupati Lepas Jenazah Mantan Guru

badge-check


					Momen Saat Bupati Lepas Jenazah Mantan Guru Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Bupati Luwu Timur, H. Budiman nampak sangat sedih saat melepas Jenazah Jacob Arnoldus, Rabu (12/01/2022), yang meninggal pada hari Minggu tanggal 09 Januari 2022 dalam usia 62 tahun. Almarhum merupakan Guru Bupati Luwu Timur saat mengenyam pendidikan di bangku SMP Negeri 1 Malilli.

“ Saya atas nama pribadi dan Pemkab Luwu Timur turut berduka cita, atas kepergian saudara kita, sahabat kita utamanya saya juga merasa sangat kehilangan atas kepergiannya. Beliau ini merupakan guru saya saat di SMP mari kita doakan bersama semoga amal ibadahnya diterima oleh Tuhan dan ditempatkan yang sebaik-baiknya.” ucapnya sambil menyeka air matanya saat lepas jenazah sang mantan guru.
 
Baca Juga : Ayo Tanam Pohon Untuk Anak Cucu
 
Menurut Bupati, Almarhum Jacob merupakan sosok yang baik, sangat amanah dalam menjalankan tugas dan sangat layak rasanya apabila saya sampaikan bahwa beliau merupakan sosok panutan, ditangan dingin beliau banyak murid muridnya yang berhasil.
 
” Sebagai orang yang pernah merasakan kebaikan beliau, tentu kebaikan-kebaikan ini tidak pernah kami lupakan. Saya berterima kasih diberi kesempatan berdiri untuk menyampaikan ungkapan duka yang mendalam kepada beliau, Selamat Jalan Guru Kami, Baktimu akan kami selalu kenang,” ucap Bupati.
 
Pada kesempatan tersebut, Bupati juga berkenan menyerahkan sertifikat kematian kepada istri almarhum. Kepergian Almarhum Jacob Arnoldus meninggalkan seorang istri bernama Ibu Artezi dan 3 orang anak. (hms/ikp/kominfo)

Lainnya

Penetapan Aset Desa Milik Pemdes Sorowako Diduga Langgar Permendagri, Ini Kata Tomas Sorowako

12 Januari 2026 - 12:05 WITA

Warga Asli Sorowako Pertanyakaan Beberapa Objek Lahan Dijadikan Aset Desa

9 Januari 2026 - 16:48 WITA

49 Anggota Polres Luwu Timur Naik Pangkat, Ini Daftarnya

31 Desember 2025 - 10:57 WITA

Sikapi Maraknya Lakalantas, Satlantas Polres Lutim Lakukan Pengecekan Kelaikan Angkutan dan Sopir

30 Desember 2025 - 20:31 WITA

Jaga Komitmen Peningkatan Sektor Pendidikan, PT. CLM Berikan Bantuan Uang Tunai untuk Pembangunan TK Cinta Damai

23 Desember 2025 - 22:34 WITA

Trending CLM