Menu

Mode Gelap
Jadwal Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia vs Uzbekistan, Japan vs Iraq Peserta MTQ Lutim Ikuti TC Persiapan MTQ XXXIII Sulsel di Takalar Lolos ke Semifinal, Timnas Indonesia akan Bersua Pemenang Arab Saudi vs Usbekistan Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah

LUWU TIMUR · 23 Apr 2020 05:34 WITA · Waktu Baca

Lewat Pemda, PT.CLM Salurkan Bantuan Sembako Covid-19


					Lewat Pemda, PT.CLM Salurkan Bantuan Sembako Covid-19 Perbesar

Laporan : Rs

Editor     : Rd

LUWU TIMUR,Timuronline – Berbagai bantuan dari berbagai pihak terus mengalir ke Pemerintah Kabupaten Luwu Timur, Propinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) dalam rangka penanganan Covid-19 serta pemberian bantuan berupa sembako kepada warga yang terkena dampak Virus Corona ini.

Salah satunya datang dari PT. Citra Lampia Mandiri (CLM). Di terima langsung oleh Bupati Luwu Timur dan Kabag Ops Polres Luwu Timur mewakili Kapolres, bantuan tersebut diserahkan oleh Direktur Eksternal PT.CLM, Ismail Achmad didampingi tim eksternal, Fauzi Lukman.

Selanjutnya bantuan berupa beras setengah ton serta mie instan 50 dus tersebut akan diteruskan kepada Tim Gugus Covid 19 Kabupaten Luwu Timur selanjutnya akan ditampung di Posko Logistik Gedung Simpurusiang Malili sebelum disalurkan kepada warga yang berhak menerimanya.

” Kami dari manajemen PT.CLM tentunya akan selalu berperan aktif untuk mendampingi pemerintah dalam penanganan virus corona ini, baik itu pemberian bantuan maupun terjun langsung ke lapangan. Ini juga sebagai wujud kepedulian PT.CLM dalam penanganan dan pencegahan virus ini di Luwu Timur diharapakan mampu meringankan beban masyarakat kurang mampu di tengah pandemi virus corona,” Ujar Ismail Achmad, Kamis (23/04/2020)

Sementara itu, Bupati Luwu Timur, H.M.Thoriq Husler mengucapkan terima kasih kepada PT.CLM atas bantuan tersebut

” Tentu kami pemerintah terus berharap peran aktif dan uluran tangan berbagai pihak untuk membantu saudara-saudara kita yang terdampak,” Tutup Bupati (Red)

 

 

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Peserta MTQ Lutim Ikuti TC Persiapan MTQ XXXIII Sulsel di Takalar

27 April 2024 - 10:27 WITA

MTQ

Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki

25 April 2024 - 21:06 WITA

Luwu Timur

Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten

25 April 2024 - 20:55 WITA

luwu timur

Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah

25 April 2024 - 20:35 WITA

Hari Otda

PM-WTC, Calon Penerima Penghargaan Kalpataru Tahun 2024 Dikunjungi Tim Penilai

25 April 2024 - 19:49 WITA

luwu timur
Trending di KABAR PEMDA