Menu

Mode Gelap
Penetapan Aset Desa Milik Pemdes Sorowako Diduga Langgar Permendagri, Ini Kata Tomas Sorowako Warga Asli Sorowako Pertanyakaan Beberapa Objek Lahan Dijadikan Aset Desa Wujudkan Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Petani Binaan PT Vale Panen Jagung Pakan di Tondowolio Solidaritas untuk Sumatra: PT Vale Indonesia dan Pemkab Luwu Timur Hadir, Bergerak, dan Menguatkan Masyarakat Terdampak Bencana Direktur MIND ID Apresiasi Pengelolaan Proyek Hilirisasi PT Vale di Pomalaa, Progres HPAL Terus Menguat Terungkap…! Tambang PT. Vale di BB1 Seba-Seba Sesuai Izin IPPKH. Begini Tanggapan PT. Vale

LUWU TIMUR

Di HUT 55 Tahun Vale Indonesia, Bupati Lutim : I Love You PT. Vale

badge-check


					Di HUT 55 Tahun Vale Indonesia, Bupati Lutim : I Love You PT. Vale Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Malam puncak Peringatan HUT ke-55 PT. Vale Indonesia, Sabtu (29/07/2023) menjadi malam yang membahagiakan bagi Bupati Luwu Timur, H.Budiman.

Selain menghadiri langsung peringatan hari jadi yang digelar di Lapangan Persesos Sorowako, Kecamatan Nuha tersebut, ribuan masyarakat Luwu Timur tumpah ruah larut dalam kegembiraan.

Kegiatan HUT yang dibungkus dengan tema ” Semangat Dalam Selaras, Semua Berarti Semua Berharga” juga dimeriahkan dengan kehadiran artis ibukota, Group Band Cokelat dan Iis Dahlia.

” PT Vale menjadi berkah bagi masyarakat di daerahnya, karena dapat merasakan euforia melalui rangkaian acara, setelah dua tahun tanpa ‘acara besar’ karena pandemi Covid-19,” Kata Bupati dalam sambutannya

Dia mengajak  segenap pemangku kepentingan untuk bersama menjaga wilayah Luwu Timur, yang juga dijuluki Bumi Batara Guru. Ditutup sebaris pantun, bupati mengajak segenap lapisan masyarakat untuk menjaga PT Vale.

“ Mari kita jaga wilayah kita, mari kita jaga PT Vale Indonesia secara bersama-sama. Ke restoran makan ikan lele, I love you PT Vale,” Ungkapnya disambut tepuk tangan riuh hadirin. (*)

Lainnya

Penetapan Aset Desa Milik Pemdes Sorowako Diduga Langgar Permendagri, Ini Kata Tomas Sorowako

12 Januari 2026 - 12:05 WITA

Warga Asli Sorowako Pertanyakaan Beberapa Objek Lahan Dijadikan Aset Desa

9 Januari 2026 - 16:48 WITA

Wujudkan Ketahanan Pangan Berkelanjutan, Petani Binaan PT Vale Panen Jagung Pakan di Tondowolio

9 Januari 2026 - 13:12 WITA

Solidaritas untuk Sumatra: PT Vale Indonesia dan Pemkab Luwu Timur Hadir, Bergerak, dan Menguatkan Masyarakat Terdampak Bencana

6 Januari 2026 - 13:08 WITA

Direktur MIND ID Apresiasi Pengelolaan Proyek Hilirisasi PT Vale di Pomalaa, Progres HPAL Terus Menguat

3 Januari 2026 - 13:02 WITA

Trending Vale Indonesia