Menu

Mode Gelap
Pjs Bupati Lutim Sampaikan Jawabannya Atas Pemandangan Umum Fraksi DPRD Terhadap Ranperda APBD 2025 Pertumbuhan Ekonomi di Luwu Timur Tertinggi di Sulsel Buka Rapat Pembentukan Forum PKP, Dohri As’ari Berharap Pemerintah dan Masyarakat Bersinergi Bawaslu Lutim Rakor Dengan Awak Media, Ini Yang Dibahas Dukung Penuh Budiman – Akbar, H. Arfah Siap Umroh-kan 10 Orang dan Hibahkan Alat Berat KPU Lutim Tetapkan 9 Panelis Debat Kedua Pilkada Luwu Timur

LUWU TIMUR

BBM Langka, Disdagkop-UKM Lutim Larang Pengisian Oleh Pengecer

badge-check


					Rosmiyati Alwy Perbesar

Rosmiyati Alwy

LUWU TIMUR,Timuronline – Langkanya Bahan Bakar Minyak (BBM) beberapa hari terakhir ini membuat Dinas Perdagangan , Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (Disdagkop-UKM) Luwu Timur mengeluarkan himbauan kepada seluruh pengelola SPBU yang ada di Luwu Timur.

Tertanggal 09 November 2021 dan ditandatangani langsung oleh Kadis Disdagkop-UKM, Rosmiyati Alwy, dia meminta  kepada para  pengelola SPBU untuk membatasi pembelian BBM jenis tertentu dengan ketentuan

Baca Juga : https://timur-online.com/tips-penggunaan-bbm-biar-irit-saat-berkendara/

  1. Kendaraan roda 6 (enam) ke atas maksimal pembelian BBM sebesar Rp. 250 ribu / hari
  2. Kendaraan roda 4 (empat) ke atas maksimal pembelian BBM sebesar Rp. 200 ribu / hari
  3. Kendaraan roda 2 (dua)  maksimal pembelian BBM sebesar Rp. 30 ribu / hari
  4. Kendaraan Dinas (plat merah) diberi antrean tertentu untuk mengisi BBM dalam rangka memudahkan pelayanan ke masyarakat
  5. Pengelola SPBU tidak melayani pembelian BBM oleh kendaraan secara berulang dalam sehari
  6. Tidak melayani pembelian oleh pengecer dalam bentuk apapun

Pembatasan ini berlaku sampai tanggal 23 Nopember 2021 dan dapat diperpanjang jika kondisi ketersediaan BBM belum stabil. (Red)

Lainnya

Pjs Bupati Lutim Sampaikan Jawabannya Atas Pemandangan Umum Fraksi DPRD Terhadap Ranperda APBD 2025

14 November 2024 - 22:38 WIB

Pertumbuhan Ekonomi di Luwu Timur Tertinggi di Sulsel

14 November 2024 - 22:35 WIB

Buka Rapat Pembentukan Forum PKP, Dohri As’ari Berharap Pemerintah dan Masyarakat Bersinergi

14 November 2024 - 22:31 WIB

Bawaslu Lutim Rakor Dengan Awak Media, Ini Yang Dibahas

14 November 2024 - 19:19 WIB

Dukung Penuh Budiman – Akbar, H. Arfah Siap Umroh-kan 10 Orang dan Hibahkan Alat Berat

14 November 2024 - 09:27 WIB

Trending LUWU TIMUR