Menu

Mode Gelap
Turnamen Volleyball CLM CUP II Kembali Digelar, Diikuti 25 Tim DPRD dan Pemkab Lutim Lakukan Konsultasi di Tana Toraja Terkait Pembangunan Rumah Adat Di Peringatan Bulan K3 Nasional 2025, Vale Indonesia Terus Jaga Komitmen Budaya Kerja Aman dan Produktif Vale Indonesia Gelar RUPSLB, Mantan Menlu RI Jadi Komisaris Independen Bupati Luwu Timur Apresiasi Peran PT. Vale dalam Peringatan Bulan K3 Nasional CLM Salurkan Bantuan Alsintan di Desa Puncak Indah

LUWU TIMUR

Atlet Lempar Lembing Asal Luwu Timur Raih Emas di Popnas Palembang

badge-check


					Atlet Lempar Lembing Asal Luwu Timur Raih Emas di Popnas Palembang Perbesar

PALEMBANG,Timuronline – Satu lagi prestasi membanggakan diukir atlet Kabupaten Luwu Timur. Adalah Theresia Irrelya Vanessa, atlet asal Luwu Timur yang mewakili Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) diajang Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) ke-XVI Tahun 2023 di Palembang, Sumatera Selatan.

Atlet asal Tomoni ini meraih medali emas pada Cabang Olahraga (Cabor) Atletik di kelas Lempar Lembing Putri

Theresia berhasil mencatat lemparan sejauh 38,79 Meter

” Alhamdulilah, kita patut berbangga atas serangkaian prestasi olahraga yang telah diukir para atlet kita diberbagai event. Mereka telah membawa nama harum Kabupaten Luwu Timur bukan hanya dikancah daerah, provinsi maupun nasional bahkan hingga sampai internasional,” Ujar Ketua KONI Luwu Timur, Muhammad Nur, Jumat (01/09/2023)

” Terkhusus untuk Theresia, waktu Poprpov Sinjai-Bulukumba yang lalu, dia juga berhasil mempersembahkan medali untuk Kabupaten Luwu Timur. Sekarang dia mewakili Provinsi Sulawesi Selatan di Popnas Palembang dan meraih medali emas. Ini capaian yang sangat luar biasa,” Katanya

Dia berharap, agar prestasi tersebut dapat terus dipertahankan dan bisa mewakili Indonesia diajang yang lebih tinggi lagi. (*)

Lainnya

Turnamen Volleyball CLM CUP II Kembali Digelar, Diikuti 25 Tim

20 Januari 2025 - 13:26 WIB

DPRD dan Pemkab Lutim Lakukan Konsultasi di Tana Toraja Terkait Pembangunan Rumah Adat

16 Januari 2025 - 19:56 WIB

Bupati Luwu Timur Apresiasi Peran PT. Vale dalam Peringatan Bulan K3 Nasional

15 Januari 2025 - 17:02 WIB

Erick Estrada Tinjau Kebutuhan Pukesmas Wawondula

14 Januari 2025 - 17:08 WIB

Penyusunan RKPD dan RENJA 2026: Staf Ahli Pembangunan Tekankan Penyamaan Persepsi

13 Januari 2025 - 16:53 WIB

Trending KABAR PEMDA