Menu

Mode Gelap
Pemkab Lutim Kirim Tim Tanggap Bencana Musibah Banjir di Kabupaten Luwu Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Para Korban Bencana di Beberapa Daerah di Sulsel Rangkaian HUT Lutim ke-21 sebagai Ajang Menguatkan Tali Silaturahmi FOTO : Kunker Kapolda Sulsel di Mapolres Luwu Timur Kunjungan Perdana di Luwu Timur, Kapolda Sulsel Apresiasi Pembangunan Mapolres Lutim Bupati Lutim Beri Nama Islamic Center Malili ” KH. Siddiq Bakri “

LUWU TIMUR · 23 Apr 2020 05:55 WITA · Waktu Baca

Wakil Ketua DPRD Lutim : Tenaga Medis Covid-19 Seperti Prajurit Perang


					Wakil Ketua DPRD Lutim : Tenaga Medis Covid-19 Seperti Prajurit Perang Perbesar

Laporan : Rs

Editor     : Rd

LUWU TIMUR,Timuronline – Keberadaan tenaga medis dalam menangani para korban Covid-19 bak pahlawan yang muncul di tengah musibah. Dipelbagai daerah di Indonesia bahkan di dunia, tenaga medis terus mendapat suport dan pujian. Betapa tidak, mereka seakan mempertarukan nyawa mereka untuk mengobati para penderita Virus Corona ini, meskipun dengan Alat Pelindung Diri (APD) yang sangat terbatas.

Sedihnya, para tenaga medis ini bahkan ada yang meregang nyawa akibat terpapar Virus Corona.

Dengan situasi seperti itu, layaklah mereka mendapat perlakuan khusus dari pemerintah. Salah satunya pemberian insentif kepada mereka yang berperan langsung dalam penanganan Covid 19 ini.

” Tenaga medis dalam penanganan wabah Covid-19 layaknya sebagai prajurit yang akan berperang. Mereka tidak hanya butuh senjata tapi juga butuh motivasi dan support dari pemerintah. Ini perlu perhatian khusus,” Kata Wakil Ketua DPRD Luwu Timur, Muh.Siddiq BM, baru-baru ini.

Selain itu, dirinya meminta pemerintah untuk menyiapkan Alat Pelindung Diri (APD) serta alat lainnya terkait penanganan wabah Covid-19.

“peristiwa seperti dokter dan perawat terpapar covid-19 di daerah lain tidak boleh terjadi di Luwu Timur, olehnya itu berbagai persiapan seperti APD harus terpenuhi,” kata Siddiq. (Red)

 

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Pemkab Lutim Kirim Tim Tanggap Bencana Musibah Banjir di Kabupaten Luwu

4 Mei 2024 - 17:48 WITA

Luwu Timur

Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Para Korban Bencana di Beberapa Daerah di Sulsel

4 Mei 2024 - 17:44 WITA

Pray for Sulsel

Rangkaian HUT Lutim ke-21 sebagai Ajang Menguatkan Tali Silaturahmi

4 Mei 2024 - 17:38 WITA

HUT Lutim

FOTO : Kunker Kapolda Sulsel di Mapolres Luwu Timur

4 Mei 2024 - 17:16 WITA

Kunjungan Perdana di Luwu Timur, Kapolda Sulsel Apresiasi Pembangunan Mapolres Lutim

4 Mei 2024 - 17:05 WITA

Kapolda Sulsel
Trending di KABAR PEMDA