Menu

Mode Gelap
Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia Komitmen PT Vale dalam Rekrutmen Inklusif: Sinergi Pemerintah, Perusahaan, dan Masyarakat untuk Transparansi dan Keadilan Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024 Akbar Andi Leluasa Buka Relasi Offline Mobile Legend Luwu Timur Janji Tanpa Perhitungan dan Drama Kesedihan Bukan Solusi untuk Luwu Timur Ibriansyah Irawan: Kawasan Industri Luwu Timur Program Unggulan Budiman-Akbar Tingkatkan Kesejahteraan dan Ketenagakerjaan, Asal Dikelola dengan Baik

LUWU TIMUR · 27 Jun 2023 11:36 WITA

Pangan Murah Dinas Pertanian Lutim Ramai Pembeli

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Badan Pangan Nasional bekerjasama dengan Dinas pertanian dan Ketahanan Pangan Kabupaten Luwu Timur menggelar Gerakan Pangan Murah yang dilaksanakan serentak se-Indonesia.

Dari pantauan media di halaman Dinas Pertanaian dan Ketahanan Pangan Luwu Timur, warga antusias membeli pangan yang dijual dengan harga murah

Beberapa bahan sembako seperti minyak goreng aneka merk di jual dari harga 16.500 – 18.000/liter. Gula Pasir, Rp. 13.500/kg, Telur bebek Rp. 55.000/rak serta beras dijual dengan harga Rp.45.000/5 kg

” Menjelang lebaran Idhul Adha tahun ini, harga-harga bahan pokok di pasaran naik. Kita beruntung dengan adanya pasar murah ini, harganya terjangkau bahkan lebih dibawah dari harga pasaran. Saya sendiri ambil beras dan minyak goreng. Terima kasih kepada pemerintah atas kegiatan ini, ini sangat membantu,” Ungkap Ririn, salah seorang warga Puncak Indah

Dalam pasar murah tersebut,  Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Luwu Timur, Amrullah Rasyid bersama Anggota DPRD Luwu Timur ikut memantau jalannya kegiatan. (*)

 

Artikel ini telah dibaca 4 kali

Penulis

Lainnya

Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia

5 Oktober 2024 - 18:05 WITA

Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024

5 Oktober 2024 - 17:41 WITA

Akbar Andi Leluasa Buka Relasi Offline Mobile Legend Luwu Timur

5 Oktober 2024 - 17:35 WITA

Janji Tanpa Perhitungan dan Drama Kesedihan Bukan Solusi untuk Luwu Timur

5 Oktober 2024 - 17:18 WITA

Ibriansyah Irawan: Kawasan Industri Luwu Timur Program Unggulan Budiman-Akbar Tingkatkan Kesejahteraan dan Ketenagakerjaan, Asal Dikelola dengan Baik

5 Oktober 2024 - 17:15 WITA

Tim Budiman-Akbar Mantapkan Barisan di Tomoni, Dua Anggota DPRD Beri Jaminan

5 Oktober 2024 - 17:08 WITA

Mudahkan Pelayanan Dalam Pengurusan PBG, Dinas PUPR Lakukan Sosialisasi dan Pengenalan SIMPG

4 Oktober 2024 - 19:29 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version