Menu

Mode Gelap
RSUD I We Cudai Atue Jalani Visitasi untuk Penerbitan SIO Jambore Kader Posyandu Lutim : Tingkatkan Motivasi dan Inovasi Pelayanan Kesehatan Kadis Kominfo-SP Lutim Apresiasi KPID Award Sulsel : “Motivasi untuk Berinovasi di Bidang Penyiaran” Budiman Terima Penghargaan Predikat Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Publik dari Ombudsman Peringati HUT DWP ke-25, Songsong Indonesia Emas 2045 Dukung Germas, Dinas Kesehatan Lutim Gelar Rakor tingkat Kabupaten

KABAR PEMDA

Hari Ini, Cabor Renang dan Karate Persembahkan 3 Medali Perunggu

badge-check


					Hari Ini, Cabor Renang dan Karate Persembahkan 3 Medali Perunggu Perbesar

SINJAI,Timuronline – Perenang Luwu Timur, Nur Dastin berhasil menyabet sebuah medali perunggu buat Kontingen Porprov Luwu Timur setelah pada Minggu (23/10/2022), dia berhasil menempati peringkat tiga di kelas Gaya Punggung 200 Meter Putra.

” Hari ini kita turun dibeberapa kelas, namun hanya Dastin yang berhasil meraih medali. Selanjutnya, kita masih menyisahkan beberapa kelas. Semoga kita bisa mendapatkan hasil yang lebih. Mohon doanya saja,” Kata Ketua Persatuan Renang Seluruh Indonesia (PRSI) Luwu Timur, Chaedir yang terus mendampingi atlet renang Luwu Timur

Baca Juga :

Sudah Koleksi Dua Medali, Tim Taekwondo Optimis Tambah Emas Lagi

Sementara itu, Tim Karate Luwu Timur juga berhasil membawa pulang dua medali perunggu setelah dalam laga perdana Porprov XVII Sinjai-Bulukumba untuk cabor karate, dua karateka Luwu Timur, masing-masing Yudha di Kelas Kumite 84 Kg serta Fahrezy di Kelas 75 Kg Putra berhasil meraih juara tuga.

Dengan demikian, untuk hari pertama, Tim Porprov Kabupaten Luwu Timur berhasil meraih 1 Medali Emas, 1 Perak serta 3 Perunggu. (*)

 

Lainnya

RSUD I We Cudai Atue Jalani Visitasi untuk Penerbitan SIO

16 Desember 2024 - 15:14 WIB

Jambore Kader Posyandu Lutim : Tingkatkan Motivasi dan Inovasi Pelayanan Kesehatan

15 Desember 2024 - 15:05 WIB

Kadis Kominfo-SP Lutim Apresiasi KPID Award Sulsel : “Motivasi untuk Berinovasi di Bidang Penyiaran”

14 Desember 2024 - 09:13 WIB

Budiman Terima Penghargaan Predikat Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Publik dari Ombudsman

12 Desember 2024 - 19:48 WIB

Peringati HUT DWP ke-25, Songsong Indonesia Emas 2045

12 Desember 2024 - 19:45 WIB

Trending KABAR PEMDA