Menu

Mode Gelap
Bupati Luwu Timur Apresiasi Peran PT. Vale dalam Peringatan Bulan K3 Nasional Erick Estrada Tinjau Kebutuhan Pukesmas Wawondula Penyusunan RKPD dan RENJA 2026: Staf Ahli Pembangunan Tekankan Penyamaan Persepsi Wakil Bupati Luwu Timur Hadiri Sertijab Dua Profesor Pemimpin Sulsel Rakor Forkopimda Sulsel, Wabup Lutim Apresiasi Komitmen Pj. Gubernur Tingkatkan Minat Baca, Puluhan Pelajar SMP IT Wahdah Islamiyah Kunjungi DPK Lutim

CITRA LAMPIA MANDIRI

CLM Bangun Jaringan Irigasi di Desa Pongkeru

badge-check


					CLM Bangun Jaringan Irigasi di Desa Pongkeru Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – PT. CLM melalui program pemberdayaan memaksimalkan potensi pertanian yang ada di Desa Pongkeru, Kecamatan Malili, Luwu Timur.

Program ini dilaksanakan dengan pembuatan jaringan irigasi sepanjang 300 meter dan 2 petak embung berukuran 15×15 untuk mengairi lebih dari 100 hektar sawah masyarakat yang berada di dusun Hulu Padang.

” Kegiatan ini untuk mendukung kegiatan Pertaninan masyarakat yang selama ini masih mengalami kendala dalam mendapatkan air pada tiap musim tanam untuk mengairi area persawahan. Hal ini sebagaimana informasi yang kami dapatkan dari pemerintah Desa Pongkeru selaku mitra kami dalam mewujudkan Program Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat,” Ujar Supervisor PPM (Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat) Herly

Dia berharap dengan adanya irigasi ini dapat membantu petani untuk meningkatkan produksi pertanian dan dapat memberikan manfaat utamanya kepada masyarakat.

Abbas, warga Pongkeru mengungkapkan apresiasinya kepada perusahaan PT. CLM dengan dibuatnya jaringan irigasi tersebut

” Ini sangat membantu para petani di desa kami termasuk saya, karena dua minggu lalu banyak yang gagal panen, para petani disini mengeluh akibat kurangnya pasokan air untuk mengairi sawah,” Pungkasnya bersyukur (*)

Lainnya

Bupati Luwu Timur Apresiasi Peran PT. Vale dalam Peringatan Bulan K3 Nasional

15 Januari 2025 - 17:02 WIB

Erick Estrada Tinjau Kebutuhan Pukesmas Wawondula

14 Januari 2025 - 17:08 WIB

Penyusunan RKPD dan RENJA 2026: Staf Ahli Pembangunan Tekankan Penyamaan Persepsi

13 Januari 2025 - 16:53 WIB

Wakil Bupati Luwu Timur Hadiri Sertijab Dua Profesor Pemimpin Sulsel

10 Januari 2025 - 16:50 WIB

Rakor Forkopimda Sulsel, Wabup Lutim Apresiasi Komitmen Pj. Gubernur

10 Januari 2025 - 16:45 WIB

Trending KABAR PEMDA