Menu

Mode Gelap
Pjs Bupati Lutim Sampaikan Jawabannya Atas Pemandangan Umum Fraksi DPRD Terhadap Ranperda APBD 2025 Pertumbuhan Ekonomi di Luwu Timur Tertinggi di Sulsel Buka Rapat Pembentukan Forum PKP, Dohri As’ari Berharap Pemerintah dan Masyarakat Bersinergi Bawaslu Lutim Rakor Dengan Awak Media, Ini Yang Dibahas Dukung Penuh Budiman – Akbar, H. Arfah Siap Umroh-kan 10 Orang dan Hibahkan Alat Berat KPU Lutim Tetapkan 9 Panelis Debat Kedua Pilkada Luwu Timur

LUWU TIMUR

Operasi 2 Titik, Satlantas Jaring 31 Pelanggar Lalin

badge-check


					Operasi 2 Titik, Satlantas Jaring 31 Pelanggar Lalin Perbesar

Laporan : Rd

Foto : Kasat Lantas Polres Lutim, AKP.Andi Ali Surya

LUWU TIMUR,Timuronline – Aparat Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Luwu Timur berhasil menjaring 31 pengendara yang kedapatan melakukan pelanggaran lalu lintas (Lalin) dalam operasi Zebra 2018 hari pertama yang dilakukan di dua titik yakni Jalan Poros Desa Puncak Indah dan Desa Ussu Kecamatan Malili, Selasa (30/10/18).

Pengendara yang terjaring merupakan pengendara roda dua (R2) dan roda empat (R4). Rata-rata pengendara tak membawa SIM, STNK dan kendaraan tak memiliki alat kelengkapan lainnya.

” Seluruh barang bukti telah kami amankan di Mapolres, ada motor dan mobil,” Kata Kasatlantas, AKP. Andi Ali Surya, Rabu (31/10/18)

Andi Ali Surya menjelaskan, dalam 13 hari kedepan pihaknya akan melakukan operasi di seluruh wilayah hukum Polres Luwu Timur.

” Saya menghimbau kepada masyarakat agar dalam berkendara, melengkapi kendaraannya baik surat-surat maupun kelengkapan lainnya. Dan terkhusus bagi warga yang kerap mengendarai kendaraan tanpa surat izin (SIM,red), saya himbau agar terlebih dahulu mengurus SIM,” Harapnya.

” Karena apapun itu (pelanggarannya), kami akan tindak tegas sesuai hukum yang berlaku,” Tutupnya. (Redaksi)

Lainnya

Pjs Bupati Lutim Sampaikan Jawabannya Atas Pemandangan Umum Fraksi DPRD Terhadap Ranperda APBD 2025

14 November 2024 - 22:38 WIB

Pertumbuhan Ekonomi di Luwu Timur Tertinggi di Sulsel

14 November 2024 - 22:35 WIB

Buka Rapat Pembentukan Forum PKP, Dohri As’ari Berharap Pemerintah dan Masyarakat Bersinergi

14 November 2024 - 22:31 WIB

Bawaslu Lutim Rakor Dengan Awak Media, Ini Yang Dibahas

14 November 2024 - 19:19 WIB

Dukung Penuh Budiman – Akbar, H. Arfah Siap Umroh-kan 10 Orang dan Hibahkan Alat Berat

14 November 2024 - 09:27 WIB

Trending LUWU TIMUR