Menu

Mode Gelap
Ratusan Tabung Gas Milik BUMDes Kawata Raib, Ternyata Ini Penyebabnya Pria di Wasuponda Rekam Ibu dan Kakak Kandung Saat Mandi Akbar Ambil Sumpah Tujuh Pejabat Fungsional Luwu Timur Komitmen PT Vale Indonesia Dorong Agenda Rendah Karbon: Transformasi Inovatif Truk 100T untuk Masa Depan Berkelanjutan Tanam Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Pabeta Wabup Lutim Buka Rapat Evaluasi Pelaksanaan Pilkada

LUWU TIMUR

Jayadi Nas : Kita Ingin Memberikan Pelayanan “Trusted Goverment”

badge-check


					Jayadi Nas : Kita Ingin Memberikan Pelayanan “Trusted Goverment” Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Mengawali hari pertama kerja sebagai Penjabat Sementara (PjS) Bupati Luwu Timur, Jayadi Nas menggelar beberapa kegiatan. Salah satunya Coffe Morning dengan para awak media di Mixi Coffe Hotel I Lagaligo, Puncak Indah Malili, Kamis (26/09/2024).

Dalam kesempatan itu Jayadi menegaskan akan tetap berfokus pada pelayanan masyarakat meskipun dalam suasana Pilkada

” Kita ingin menciptakan pelayanan pemerintah yang Trusted Government yaitu pemerintah yang dipercaya dan dirindukan oleh rakyat,” Ujarnya

Dia mengungkapkan peran serta media sangat dibutuhkan sebagai wadah informasi kepada masyarakat

” Semua kegiatan kita harus mediakan supaya masyarakat tahu dan tentunya memberikan informasi,” Haranya

Kegiatan ini diinisiasi oleh Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfo SP) (*)

Lainnya

Ratusan Tabung Gas Milik BUMDes Kawata Raib, Ternyata Ini Penyebabnya

24 Januari 2025 - 13:18 WIB

Pria di Wasuponda Rekam Ibu dan Kakak Kandung Saat Mandi

24 Januari 2025 - 12:41 WIB

Akbar Ambil Sumpah Tujuh Pejabat Fungsional Luwu Timur

23 Januari 2025 - 13:04 WIB

Komitmen PT Vale Indonesia Dorong Agenda Rendah Karbon: Transformasi Inovatif Truk 100T untuk Masa Depan Berkelanjutan

23 Januari 2025 - 12:35 WIB

Tanam Jagung Serentak 1 Juta Hektar di Pabeta

22 Januari 2025 - 12:58 WIB

Trending KABAR PEMDA