Menu

Mode Gelap
Prinsip 3P Jadi Acuan PT Vale Wujudkan Transisi Energi yang Berkeadilan Jayadi Nas : Mari Bekerja Wujudkan Hal Yang Baik Pimpin Apel Pagi, Ini Tiga Penekanan Pjs Bupati Luwu Timur Pjs Ketua TP PKK Lutim : Tetap Lanjutkan Program-program yang Telah Direncanakan Millenial Tahu Pembangunan, Pilih Budiman – Akbar Karena Prestasi Bukan Cuan Hilirisasi Pertanian dan Perkebunan Jadi Program Unggulan Budiman-Akbar untuk Meningkatkan Ekonomi Luwu Timur

LUWU TIMUR · 26 Apr 2019 11:54 WITA

Ini Jadwal Rangkaian Kegiatan HUT Lutim Ke-16

Perbesar

Laporan : Rd

LUWU TIMUR,Timuronline – 3 Mei 2019 mendatang, Kabupaten Luwu Timur kini berusia 16 Tahun. Untuk memeriahkan HUT tersebut, Pemerintah Kabupaten Luwu Timur akan telah dan akan menggelar berbagai kegiatan, baik olahraga maupun seni.

Adapun jadwal rangkaian acara HUT Lutim ke-16 sebagai berikut :

1. 27 April 2019 : Jalan Sehat pukul 06:30 Wita di Lapangan Merdeka Malili (peserta Pemda, Instansi Vertical, SD dan SMP)

2. 28 Apil 2019 : Paduan Suara pukul 19:30 Wita di Lapangan Andi Nyiwi Malili (peserta SD)

3. 29 April 2019 : Baca Puisi pukul 08:00 Wita (peserta SD) dan Paduan Suara pukul 19:30 Wita (peserta SMP) di Lapangan Andi Nyiwi Malili.

4. 30 April 2019 : Baca Puisi pukul 08:00 Wita (peserta SMP) di Lapangan Basket Malili, Paduan Suara pukul 19:30 Wita (peserta SMP dan SMA) di Lapangan Andi Nyiwi Malili, Lomba Perahu Naga (peserta umum dan desa) pukul 08:00 Wita di Sungai Malili.

5. 01 Mei 2019 : Baca Puisi pukul 08:00 Wita (peserta SMA) di Lapangan Basket Malili, Lomba Perahu Naga pukul 08:00 Wita (peserta umum dan desa) di Sungai Malili, Paduan Suara dan Nyanyi Solo pukul 19:30 Wita di Lapangan Andi Nyiwi Malili.

6. 28 April 2019 : Tabliq Akbar pukul 16:00 Wita (peserta OPD dan Masyarakat) di Lapangan Merdeka.

7. 02 Mei 2019 : Tari Kreasi  pukul 08:00 Wita (peserta sanggar seni) di Lapangan Basket Malili, Lomba Perahu Naga pukul 08:00 Wita (peserta umum dan desa) di Sungai Malili, Karnaval Budaya pukul 15:30 Wita (peserta Kecamatan se-Kabupaten Luwu Timur) di Lapangan Andi Nyiwi Malili, Perahu Hias pukul 16:30 Wita (peserta OPD Kabupaten Luwu Timur) di Sungai Malili.

8. 03 Mei 2019 : Peringatan Hari Jadi Kabupaten Luwu Timur dirangkaikan Launching PPM-PKPM PT. Vale Indonesia Tbk. pukul 08:30 Wita, di Lapangan Merdeka, Malili. (Redaksi/Hms)

 
 
 
Artikel ini telah dibaca 28 kali

Penulis

Lainnya

Jayadi Nas : Mari Bekerja Wujudkan Hal Yang Baik

8 Oktober 2024 - 12:32 WITA

Pimpin Apel Pagi, Ini Tiga Penekanan Pjs Bupati Luwu Timur

8 Oktober 2024 - 12:27 WITA

Pjs Ketua TP PKK Lutim : Tetap Lanjutkan Program-program yang Telah Direncanakan

8 Oktober 2024 - 12:22 WITA

Millenial Tahu Pembangunan, Pilih Budiman – Akbar Karena Prestasi Bukan Cuan

8 Oktober 2024 - 12:03 WITA

Hilirisasi Pertanian dan Perkebunan Jadi Program Unggulan Budiman-Akbar untuk Meningkatkan Ekonomi Luwu Timur

7 Oktober 2024 - 11:01 WITA

Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia

5 Oktober 2024 - 18:05 WITA

Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024

5 Oktober 2024 - 17:41 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version