Menu

Mode Gelap
Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah PM-WTC, Calon Penerima Penghargaan Kalpataru Tahun 2024 Dikunjungi Tim Penilai Tersinggung Warga Konawe Tikam Pemuda Towuti, Pelaku Sempat Kabur Gubernur Sulsel Konfirmasi Hadir di HUT Lutim ke-21

SULSEL · 7 Nov 2018 07:53 WITA · Waktu Baca

Korlantas Polri Temui Kapolda Sulsel, Ada Apa ?


					Korlantas Polri Temui Kapolda Sulsel, Ada Apa ? Perbesar

Laporan : Hadi Tri

MAKASSAR,Timuronline – Dipimpin Kombes Pol Hari Prasodjo, Tim Supervisi Operasi Zebra Korlantas Polri, Rabu (07/11/18) hari ini menemui Kapolda Sulsel, Irjen Pol Umar Septono di Kantornya.

Kedatangan tim Korlantas Polri ini dalam rangka membahas rencana Supervisi terkait operasi zebra tahun 2018. Supervisi ini rencananya akan dibagi 3 rayon, masing-masing Polrestabes Makassar, Polres Pare-pare dan Polres Bone.

Kapolda Umar dalam kunjungan tersebut mengungkapkan selain supervisi, kunjungan tersebut juga dalam rangka silaturahim.

” Kami ucapkan banyak terima kasih atas kunjungan ini. Semoga dalam supervisi nantinya, tidak ada kendala yang dihadapi dan semua berjalan aman dan sesuai harapan,” Harap Kapolda Umar. (Ril Polda)

 

 

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Buka Puasa Bersama KKLT Lutim, Wakil Bupati Sebut Kontribusi PT Vale Besar Dalam Pengembangan SDM

9 April 2024 - 18:34 WITA

Vale Indonesia

Pj Gubernur Sulsel Apresiasi PT Vale atas Dukungan Gerakan Sedekah Bibit dan Penghijauan

29 Maret 2024 - 20:13 WITA

Vale Indonesia

Bagikan Bingkisan ke 500 Anak Yatim dan 100 Panti Asuhan, PT Vale Dukung Program Amaliah Ramadan

19 Maret 2024 - 19:52 WITA

Vale Indonesia

Cegah Narkoba di Lingkungan Karyawan, PT Vale Teken MoU dengan BNN Sulawesi Selatan

9 Maret 2024 - 20:40 WITA

Vale Indonesia

Dukung Pengembangan Sepakbola, Vale Indonesia Jadi Sponsorship PSM Makassar

6 Januari 2024 - 10:12 WITA

Vale Indonesia
Trending di SPORT