Menu

Mode Gelap
Pemkab Lutim Gelar Bimtek Peningkatan Kapasitas Direktur BUMDes Dua Desa di Tomtim Rampungkan RKPDes Tahun 2025 Wakil Bupati Lutim Serahkan Berbagai Bantuan Saat Hadiri Acara Syukuran Panen Komisi Penanggulangan AIDS Sulsel Berkunjung ke Lutim Sekwan DPRD Lutim Lahirkan Inovasi Strata Reses DPRD Aini Endis Anrika Buka Minlok Percepatan Penurunan Stunting Empat Kecamatan

LUWU TIMUR · 29 Nov 2018 04:49 WITA · Waktu Baca

Bawaslu Lutim Gelar Upacara HUT Korpri, Ini Arahan Rahman Atja


					Bawaslu Lutim Gelar Upacara HUT Korpri, Ini Arahan Rahman Atja Perbesar

Laporan : Rd

LUWU TIMUR,Timuronline – Jajaran Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Luwu Timur, Kamis (29/11/18) terlihat baris berbaris di depan Kantor mereka di Jalan Ratulangi Malili. Rupanya, jajaran Bawaslu yang dipimpin Ketua Bawaslu Luwu Timur, Rahman Atja memperingati HUT Korpri ke-47.

” Pelaksanaan upacara Hut Korpri ini dilaksanakan sebagaimana surat edaran Sekretariat Jendral Bawaslu agar di semua tingkatan Bawaslu melaksanakan upacara,” Kata Rahman

Lebih jauh Rahman dalam sambutannya memberikan pada korpri yang telah melayani, bekerja, dan menyatukan bangsa, juga meminta untuk menjadikan momentum pelaksanaan pemilihan legeslatif dan pilpres tahun 2019 sebagai netralitas dan profesionalisme Korpri dalam menerapkan Panca Prasetya Korpri dan mengingatkan bahwa pengabdian korpri bukanlah kepada kepentingan kelompok maupun individu melainkan pengabdian anggota korpri hanya kepada negara, bangsa dan rakyat

” Korpri sebagaimana amant Undang-undang, wajib netral dalam pemilu,” Tegasnya

Upacara peringatan ini dihadiri segenap PNS dalam lingkup Bawaslu Luwu Timur dan Panwaslu Kecamatan serta staf se-Luwu Timur, peringatan ini berlangsung sederhana dan hikmat (Redaksi)

 

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Pemkab Lutim Gelar Bimtek Peningkatan Kapasitas Direktur BUMDes

27 Juli 2024 - 12:24 WITA

luwu timur

Dua Desa di Tomtim Rampungkan RKPDes Tahun 2025

27 Juli 2024 - 12:20 WITA

Tomtim

Wakil Bupati Lutim Serahkan Berbagai Bantuan Saat Hadiri Acara Syukuran Panen

26 Juli 2024 - 18:32 WITA

luwu timur

Komisi Penanggulangan AIDS Sulsel Berkunjung ke Lutim

26 Juli 2024 - 18:28 WITA

luwu timur

Sekwan DPRD Lutim Lahirkan Inovasi Strata Reses DPRD

26 Juli 2024 - 18:09 WITA

Trending di DPRD LUTIM