Media Timuronline salah satu Media Online (Daring) yang dibentuk Tahun 2018. Media ini dibentuk di Kabupaten Luwu Timur yang diprakarsai oleh Rifal Djufri bersama beberapa jurnalis .
Media ini dikukuhkan langsung oleh Bupati Luwu Timur kala itu, H.M.Thorig Husler pada Tanggal 14 Februari 2018 di salah satu warkop di Desa Puncak Indah Malili.
Hingga kini, media ini terus bertahan dan menjadi salah satu media referensi bagi masyarakat dalam memperoleh informasi pemberitaan khususnya yang terjadi di Kabupaten Luwu Timur

