Menu

Mode Gelap
Kalahkan Yordania, Timnas Indonesia U23 Lolos ke Babak Delapan Besar, Korea atau Jepang Calon Lawan Pemkab Lutim Ikuti Gerakan Peduli Stunting Secara Virtual Jaga Kelestarian Bumi, Pemkab Gelar Penanaman Pohon Laga Penentuan Group A Piala Asia U23, Tiga Negara Berebut Posisi Runner Up Termasuk Indonesia U23 Ini Run Down Kegiatan HUT Luwu Timur ke-21 Hadiri Perayaan Syukur Peresmian Gereja, Ini Pesan Wakil Bupati Luwu Timur

LUWU TIMUR · 4 Apr 2018 04:52 WITA · Waktu Baca

8 Mahasiswa UIN Alauddin Makassar KKN di Timampu, Ini Yang Akan Dilakukan


					8 Mahasiswa UIN Alauddin Makassar KKN di Timampu, Ini Yang Akan Dilakukan Perbesar

Laporan : Mukmin / TO

LUWU TIMUR,Timuronline – Sebanyak 8 mahasiswa mahasiswi Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar melakukan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Timampu Kecamatan Towuti, Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan.

KKN diawali dengan seminar program kerja UIN Alauddin Makassar yang berlangsung di Aula Kantor Desa Timampu, Rabu (04/04/18) yang dibuka langsung Kades Timampu, Samsul Rusdang.

” Saya meminta kepada seluruh elemen masyarakat agar mendukung semua program kegiatan mahasiswa selama berada di desa ini,” Harapnya.

Sementara itu, Wawan, Koordinator mahasiswa mengatakan KKN akan berlangsung selama 45 hari kedepan dengan beberapa program kerja baik fisik maupun non fisik.

” Hal yang kami akan lakukan adalah membuat marka atau nama jalan yang belum ada dan mengganti yang sudah rusak. Bukan hanya itu, kami juga akan mengajar di sekolah, mengadakan kegiatan olahraga dan seni serta kegiatan-kegiatan lainnya,” Tutur Wawan

Dia berharap kegiatan KKN yang mereka lakukan mendapat sambutan dari masyarakat dan jika perlu tambahnya, ikut bekerjasama merealisasikan program tersebut.

” Kesan yang baik. Itulah yang kami inginkan apabila besok kegiatan KKN ini usai dan meninggalkan Desa Timampu,” Tutupnya. (Redaksi)

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Pemkab Lutim Ikuti Gerakan Peduli Stunting Secara Virtual

22 April 2024 - 19:33 WITA

luwu timur

Jaga Kelestarian Bumi, Pemkab Gelar Penanaman Pohon

22 April 2024 - 18:47 WITA

Hari Bumi

Ini Run Down Kegiatan HUT Luwu Timur ke-21

21 April 2024 - 09:07 WITA

HUT Lutim

Hadiri Perayaan Syukur Peresmian Gereja, Ini Pesan Wakil Bupati Luwu Timur

19 April 2024 - 22:19 WITA

Luwu Timur

Pemkab dan DPRD Lutim Studi Tiru ke Bogor Belajar Perda KLA

19 April 2024 - 19:08 WITA

DPRD Lutim
Trending di DPRD LUTIM