Menu

Mode Gelap
Hadiri Perayaan Syukur Peresmian Gereja, Ini Pesan Wakil Bupati Luwu Timur Pemkab dan DPRD Lutim Studi Tiru ke Bogor Belajar Perda KLA Samakan Persepsi dan Sinkronisasi, DPK Lutim Gelar Rapat Simulasi Pengisian Pengawasan Kearsipan Melihat Peluang Timnas Indonesia Menju Babak 8 Besar Piala Asia 2024 : Hanya Butuh Hasil Seri Klasemen Sementara Piala Asia U-23 Tahun 2024 Kalahkan Australia, Timnas Indonesia U-23 Jaga Asa Lolos Fase Group Piala Asia

LUWU TIMUR · 12 Des 2023 12:05 WITA · Waktu Baca

Perumdam Waemami Akan Bangun Intake Lawape Tiga


					Perumdam Waemami Akan Bangun Intake Lawape Tiga Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Perusahaan Daerah Air Minum (Perumdam) Waemami Luwu Timur (Lutim) akan membangun Intake Lawape Tiga.

Menurut Kepala Sekertariat Perumdam Waemami, Sunandar, Senin (11/12/2023) tujuan pembangunan intake ini adalah untuk meningkatkan pelayanan air bersih kepada masyarakat

” Selain membangun Intake Lawape Tiga juga akan dilakukan pekerjaan Pengadaan dan pemasangan pipa distribusi air dari Intake Lawape Tiga langsung ke Pabrik Pengolahan air,” Kata Sunandar

” Ada dua pekerjaan yaitu rehabilitasi Lawape Tiga dan Pembangunan pipa transmisi Lawape Tiga. Jika ini tuntas terbangun akan menambah debet air di Pabrik Pengolahan, dan pelayanan air bersih kepelanggan bisa maksimal. ” Ungkap Soenandar.

Pipa transmisi yang akan dibangun nantinya sepanjang 2200 Meter. Pipa tersebut tersambung dari Intake Lawape Tiga langung ke Pabrik Pengolahan. (*)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Hadiri Perayaan Syukur Peresmian Gereja, Ini Pesan Wakil Bupati Luwu Timur

19 April 2024 - 22:19 WITA

Luwu Timur

Pemkab dan DPRD Lutim Studi Tiru ke Bogor Belajar Perda KLA

19 April 2024 - 19:08 WITA

DPRD Lutim

Samakan Persepsi dan Sinkronisasi, DPK Lutim Gelar Rapat Simulasi Pengisian Pengawasan Kearsipan

19 April 2024 - 18:48 WITA

Luwu Timur

BPBD Lutim Gelar Rapat Simulasi Kesiapsiagaan Bencana

18 April 2024 - 23:37 WITA

BPBD Lutim Gelar Rapat Simulasi Kesiapsiagaan Bencana

Pemkab Luwu Timur Gelar Sosialisasi Rumah Gizi

17 April 2024 - 17:35 WITA

Luwu Timur
Trending di KABAR PEMDA