Menu

Mode Gelap
Prinsip 3P Jadi Acuan PT Vale Wujudkan Transisi Energi yang Berkeadilan Jayadi Nas : Mari Bekerja Wujudkan Hal Yang Baik Pimpin Apel Pagi, Ini Tiga Penekanan Pjs Bupati Luwu Timur Pjs Ketua TP PKK Lutim : Tetap Lanjutkan Program-program yang Telah Direncanakan Millenial Tahu Pembangunan, Pilih Budiman – Akbar Karena Prestasi Bukan Cuan Hilirisasi Pertanian dan Perkebunan Jadi Program Unggulan Budiman-Akbar untuk Meningkatkan Ekonomi Luwu Timur

LUWU TIMUR · 9 Jan 2019 04:58 WITA

Tahun 2018, Pajak IMB di Lutim Terealisasi 84 Persen

Perbesar

Laporan : Rd

LUWU TIMUR,Timuronline – Tahun 2018 lalu, capaian target Pemerintah Kabupaten Luwu Timur melaui Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) mencapai 84 persen atau sebesar 2,2 Miliar lebih dari target 2,7 Miliar.

Pajak itu bersumber dari pengurusan Izin Mendirikan Bangunan (IMB) oleh warga Luwu Timur. Hal itupun dinilai Kadis PM-PTSP cukup memuaskan.

” Saya melihat kesadaran masyarakat dalam membayar pajak khususnya IMB ini, sudah lumayan meningkat,” Kata Andi Habil, Rabu (29/01/19)

Dia merincikan, pajak IMB tersebut selain bersumber dari pembangunan pemukiman warga, juga ada dari pembangunan Penginapan (Hotel), Rumah Toko, serta beberapa pajak dari pembangunan rumah kost yang memang sementara digandrungi masyarakat sebagai ajang bisnis

” Kita belum capai target, namun hasilnya sudah cukup memuaskan. Untuk itu, saya meminta kepada masyarakat maupun pihak-pihak yang berencana membuat sebuah bangunan agar tak lupa melakukan pengurusan IMB. Ini bukan untuk siapa-siapa, ini untuk pembangunan juga yang pada akhirnya masyarakat Luwu Timur juga yang akan menikmatinya. Mari kita taat pajak, untuk Luwu Timur terkemuka,” Pungkasnya. (Redaksi)

 

 

Artikel ini telah dibaca 2 kali

Penulis

Lainnya

Jayadi Nas : Mari Bekerja Wujudkan Hal Yang Baik

8 Oktober 2024 - 12:32 WITA

Pimpin Apel Pagi, Ini Tiga Penekanan Pjs Bupati Luwu Timur

8 Oktober 2024 - 12:27 WITA

Pjs Ketua TP PKK Lutim : Tetap Lanjutkan Program-program yang Telah Direncanakan

8 Oktober 2024 - 12:22 WITA

Millenial Tahu Pembangunan, Pilih Budiman – Akbar Karena Prestasi Bukan Cuan

8 Oktober 2024 - 12:03 WITA

Hilirisasi Pertanian dan Perkebunan Jadi Program Unggulan Budiman-Akbar untuk Meningkatkan Ekonomi Luwu Timur

7 Oktober 2024 - 11:01 WITA

Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia

5 Oktober 2024 - 18:05 WITA

Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024

5 Oktober 2024 - 17:41 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version