Menu

Mode Gelap
Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia Komitmen PT Vale dalam Rekrutmen Inklusif: Sinergi Pemerintah, Perusahaan, dan Masyarakat untuk Transparansi dan Keadilan Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024 Akbar Andi Leluasa Buka Relasi Offline Mobile Legend Luwu Timur Janji Tanpa Perhitungan dan Drama Kesedihan Bukan Solusi untuk Luwu Timur Ibriansyah Irawan: Kawasan Industri Luwu Timur Program Unggulan Budiman-Akbar Tingkatkan Kesejahteraan dan Ketenagakerjaan, Asal Dikelola dengan Baik

LUWU TIMUR · 10 Jul 2024 17:25 WITA

Red Force Budiman Tebar Kebaikan di Angkona, Warga Sambut Dengan Syukur

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Setelah diluncurkan beberapa hari lalu, program Rabu Merah (Ramah) yang digagas oleh Red Force Budiman, langsung menyasar warga untuk bersama-sama berbuat kebaikan.

Rabu (10/07/2024) kegiatan RAMAH digelar di Kecamatan Angkona. Selain senam sehat bersama warga, Red Force juga menyasar rumah warga sembari memberikan bantuan.

Salah seorang warga Desa Maliwowo mengaku sangat senang dan bersyukur dengan bantuan tersebut.

” Alhamdulilah, bantuan ini sangat berharga bagi saya. Terima kasih saya ucapkan kepada semuanya terkhusus bapak H.Budiman. Insya Allah, budi baik harus kita lanjutkan,” Ujarnya terharu

Sementara itu, Relawan Red Force, Haerul Nurdin mengungkapkan aksi “Tebar Kebaikan” ini di Kecamatan Angkona ini menyasar 7 Desa yakni Desa Watangpanua, Solo, Taripa, Lamaeto, Tawakua dan Maliwowo dengan memberikan 200 bingkisan bantuan berupa beras.

” Rencananya semua kecamatan akan kita datangi dan kita berikan bantuan,” Katanya

Sementara itu relawan Red Force lainnya, M.Taqwa Muller mengungkapkan aksi tersebut sebagai bagian dari Program RAMAH dalam rangka membantu warga yang kurang mampu serta berbagi kebaikan

” Kebaikan harus terus kita lanjutkan,” Singkat adik kandung mendiang Mantan Bupati Luwu Timur, Alm. H.M.Thorig Husler ini. (*)

Artikel ini telah dibaca 132 kali

Penulis

Lainnya

Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia

5 Oktober 2024 - 18:05 WITA

Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024

5 Oktober 2024 - 17:41 WITA

Akbar Andi Leluasa Buka Relasi Offline Mobile Legend Luwu Timur

5 Oktober 2024 - 17:35 WITA

Janji Tanpa Perhitungan dan Drama Kesedihan Bukan Solusi untuk Luwu Timur

5 Oktober 2024 - 17:18 WITA

Ibriansyah Irawan: Kawasan Industri Luwu Timur Program Unggulan Budiman-Akbar Tingkatkan Kesejahteraan dan Ketenagakerjaan, Asal Dikelola dengan Baik

5 Oktober 2024 - 17:15 WITA

Tim Budiman-Akbar Mantapkan Barisan di Tomoni, Dua Anggota DPRD Beri Jaminan

5 Oktober 2024 - 17:08 WITA

Mudahkan Pelayanan Dalam Pengurusan PBG, Dinas PUPR Lakukan Sosialisasi dan Pengenalan SIMPG

4 Oktober 2024 - 19:29 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version