Menu

Mode Gelap
Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah PM-WTC, Calon Penerima Penghargaan Kalpataru Tahun 2024 Dikunjungi Tim Penilai Tersinggung Warga Konawe Tikam Pemuda Towuti, Pelaku Sempat Kabur Gubernur Sulsel Konfirmasi Hadir di HUT Lutim ke-21

LUWU TIMUR · 4 Jan 2022 02:49 WITA · Waktu Baca

Program Sejuta Buku di Lutim Simbol Kemajuan


					Bupati Luwu Timur melaunching program Sejuta Buku Untuk Luwu Timur Perbesar

Bupati Luwu Timur melaunching program Sejuta Buku Untuk Luwu Timur

 
” Termasuk hari ini, kita nanti akan mendonasikan buku kita, minimal satu buku satu orang hari ini. Dan semoga dapat menginspirasi masyarakat untuk juga ikut menyumbangkan bukunya Karena gerakan literasi ini penting yang merupakan sebuah kemajuan daerah. Insya Allah, kita juga nantinya akan mendapat pahala jika buku yang kita sumbangkan tersebut selalu dibaca orang yang berkunjung ke Perpustakaan,” ujar Bupati Budiman.
 
Pada kesempatan ini, Bupati Luwu Timur juga kembali mengingatkan terkait protokol kesehatan. “Kita bersyukur Luwu Timur sudah memasuki PPKM Level 1, namun begitu, kita juga harus tetap melanjutkan vaksinasi, kita berharap beberapa bulan ini kita bisa mencapai 100% untuk seluruh masyarakat yang wajib vaksin,” imbuh Budiman.
 

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki

25 April 2024 - 21:06 WITA

Luwu Timur

Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten

25 April 2024 - 20:55 WITA

luwu timur

Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah

25 April 2024 - 20:35 WITA

Hari Otda

PM-WTC, Calon Penerima Penghargaan Kalpataru Tahun 2024 Dikunjungi Tim Penilai

25 April 2024 - 19:49 WITA

luwu timur

Tersinggung Warga Konawe Tikam Pemuda Towuti, Pelaku Sempat Kabur

25 April 2024 - 12:35 WITA

Kriminal
Trending di KRIMINAL