Menu

Mode Gelap
Pemkab Lutim Kirim Tim Tanggap Bencana Musibah Banjir di Kabupaten Luwu Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Para Korban Bencana di Beberapa Daerah di Sulsel Rangkaian HUT Lutim ke-21 sebagai Ajang Menguatkan Tali Silaturahmi FOTO : Kunker Kapolda Sulsel di Mapolres Luwu Timur Kunjungan Perdana di Luwu Timur, Kapolda Sulsel Apresiasi Pembangunan Mapolres Lutim Bupati Lutim Beri Nama Islamic Center Malili ” KH. Siddiq Bakri “

LUWU TIMUR · 11 Nov 2022 18:48 WITA · Waktu Baca

Program “Jumat Berkah” PT. CLM Kembali Berjalan

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Setelah beberapa lama terhenti, program “Jumat Berkah” PT. Citra Lampia Mandiri (CLM) kembali berjalan

Kali ini, program pemberian sembako menyasar Panti Asuhan LKSA Darusalam Desa Puncak Indah, pada Jumat (11/11/2022).

” Ini adalah salah satu kegiatan yang merupakan agenda rutin yang dilaksanakan setiap pekan yakni program Jumat Berkah kembali kita dijalankan,” Ujar Superintendent Eksternal PT. CLM, Fauzi Lukman

Baca Juga :

Informasi Seputar PT. CLM

Menurutnya, sejak pergantian direksi, ada beberapa program PT. CLM sempat terhenti termasuk Program Jumat Berkah ini

” Sejak direksi berganti ke Bapak Abidinsyah Siregar, beberapa program kami kembali aktif. Adapun bantuan tersebut berupa sembako. Selanjutnya, harapan kami bantuan yang disalurkan ini sebagai bentuk perhatian perusahaan kepada masyarakat, dapat bermanfaat,” Tutupnya (*)

Artikel ini telah dibaca 3 kali

Penulis

Baca Lainnya

Pemkab Lutim Kirim Tim Tanggap Bencana Musibah Banjir di Kabupaten Luwu

4 Mei 2024 - 17:48 WITA

Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Para Korban Bencana di Beberapa Daerah di Sulsel

4 Mei 2024 - 17:44 WITA

Rangkaian HUT Lutim ke-21 sebagai Ajang Menguatkan Tali Silaturahmi

4 Mei 2024 - 17:38 WITA

FOTO : Kunker Kapolda Sulsel di Mapolres Luwu Timur

4 Mei 2024 - 17:16 WITA

Kunjungan Perdana di Luwu Timur, Kapolda Sulsel Apresiasi Pembangunan Mapolres Lutim

4 Mei 2024 - 17:05 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version