Menu

Mode Gelap
KPU Lutim Tutup Pendaftaran Perseorangan Calon Bupati / Wabup Lutim Terkait Kegiatan PPID Award 2024, Diskominfo Lutim Rakor bersama PPID Pembantu Tinjau Lokasi Pasca Banjir, Bunda Paud Lutim Serahkan Bantuan Kemanusiaan di Luwu Bupati Lutim Tinjau Korban Banjir Bandang Luwu dan Berikan Bantuan Kerahkan Ratusan Armada, Bupati Lutim Pimpin Aksi Kemanusiaan Bantu Korban Banjir Luwu Sufriaty Budiman Hadiri Lomba “Luwu Timur Berprestasi” Tingkat PAUD

LUWU TIMUR · 22 Jun 2022 11:34 WITA · Waktu Baca

PMI Luwu Timur Dapat Bantuan 55.800 Blood Lancet dari Vale Indonesia

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – PT Vale Indonesia Tbk kembali menyalurkan bantuan kepada masyarakat melalui Palang Merah Indonesia (PMI) Luwu Timur. Bantuan berupa paket blood lancet, yakni alat medis berupa jarum sekali pakai untuk mengetes kadar gula darah ketika kolesterol, asam urat, dan sebagainya. PT Vale juga akan membantu pendistribusian peralatan medis ini.

Sebanyak 279 boks yang berisi 55.800 unit blood lancet diserahkan oleh Manager External Relation PT Vale, Endra Kusuma kepada Wakil Ketua Bidang Pembangunan Sumber Daya Manusia PMI Lutim, Madras, Selasa (21/6/2022) di External Relations & Corporate Affairs Office Jalan Ternate, Sorowako, Luwu Timur, Sulawesi Selatan.

Madras menyampaikan apresiasi kepada PT Vale yang terus membuktikan kepeduliannya kepada masyarakat di Luwu Timur, lewat bantuan blood lancet tersebut.

Baca Juga :

Informasi Seputar PT. Vale Indonesia

” Blood lancet ini sangat membantu, sangat-sangat dibutuhkan oleh masyarakat Luwu Timur. Saya mewakili PMI Lutim mengucapkan banyak terima kasih atas bantuannya dan kerjasamanya,” kata Madras.

Dia menjelaskan, selama ini PT Vale telah berkontribusi besar dalam hal kesehatan masyarakat.

“Bantuan ini bukan pertama kali. Ketika bencana alam melanda PT Vale selalu hadir di tengah masyarakat sehingga dapat terkendali,” ucap Madras.

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Penulis

Baca Lainnya

KPU Lutim Tutup Pendaftaran Perseorangan Calon Bupati / Wabup Lutim

13 Mei 2024 - 18:00 WITA

Terkait Kegiatan PPID Award 2024, Diskominfo Lutim Rakor bersama PPID Pembantu

13 Mei 2024 - 17:40 WITA

Tinjau Lokasi Pasca Banjir, Bunda Paud Lutim Serahkan Bantuan Kemanusiaan di Luwu

12 Mei 2024 - 21:11 WITA

Bupati Lutim Tinjau Korban Banjir Bandang Luwu dan Berikan Bantuan

12 Mei 2024 - 20:04 WITA

Kerahkan Ratusan Armada, Bupati Lutim Pimpin Aksi Kemanusiaan Bantu Korban Banjir Luwu

12 Mei 2024 - 16:58 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version