Menu

Mode Gelap
Hadiri Perayaan Syukur Peresmian Gereja, Ini Pesan Wakil Bupati Luwu Timur Pemkab dan DPRD Lutim Studi Tiru ke Bogor Belajar Perda KLA Samakan Persepsi dan Sinkronisasi, DPK Lutim Gelar Rapat Simulasi Pengisian Pengawasan Kearsipan Melihat Peluang Timnas Indonesia Menju Babak 8 Besar Piala Asia 2024 : Hanya Butuh Hasil Seri Klasemen Sementara Piala Asia U-23 Tahun 2024 Kalahkan Australia, Timnas Indonesia U-23 Jaga Asa Lolos Fase Group Piala Asia

LUWU TIMUR · 2 Okt 2018 06:26 WITA · Waktu Baca

Pembangunan Masjid Al Amin Dimulai, Husler Letakkan Batu Pertama


					Pembangunan Masjid Al Amin Dimulai, Husler Letakkan Batu Pertama Perbesar

Laporan : Geb

Foto : Bupati Lutim didampingi Anggota DPRD Lutim Najamuddin (berdiri)

LUWU TIMUR,Timuronline – Secercah harapan terlihat diwajah masyarakat Desa Pongkeru Kecamatan Malili, Kabupaten Luwu Tmur, Sulawesi Selatan (Sulsel), saat Bupati Luwu Timur, H.M.Thorig Husler akan memberikan sumbangan berupa 100 sak semen untuk membantu pembangunan Masjid Al Amin Desa Pongkeru.

” Insya Allah, bagaimanapun beratnya suatu masalah kalau kita bekerja sama dan saling bahu membahu dan tentunya tetap berdoa kepada yang maha kuasa, pasti akan ringan. Seperti pembangunan tempat ibadah ini. Tentunya pemerintah tidak akan tinggal diam, pasti pemerintah akan membantu,” Ujar Husler saat meletakkan batu pertama tanda dimulainya pembangunan Masjid seluas 20 x 20 meter tersebut, Selasa (02/10/18).

Didampingi Anggota DPRD Lutim, Najamuddin, Camat Malili, Kades Pongkeru serta masyarakat Desa Pongkeru, Bupati Husler menyambut baik dan memberikan apresiasi atas kerjasama masyarakat sehingga pembangunan Masjid yang diperkirakan akan menelan anggaran 1,3 Miliar tersebut dapat terlaksana.

” Semoga dengan pembangunan Masjid ini hingga selesai nantinya, ibadah dan ketagwaan kita terhadap yang maha kuasa semakin ditingkatkan,” Harapnya.

Sementara itu Najamuddin dalam kesempatan yang sama pula akan membantu masyarakat dengan memberikan sumbangan berupa semen 50 sak. (Redaksi)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Hadiri Perayaan Syukur Peresmian Gereja, Ini Pesan Wakil Bupati Luwu Timur

19 April 2024 - 22:19 WITA

Luwu Timur

Pemkab dan DPRD Lutim Studi Tiru ke Bogor Belajar Perda KLA

19 April 2024 - 19:08 WITA

DPRD Lutim

Samakan Persepsi dan Sinkronisasi, DPK Lutim Gelar Rapat Simulasi Pengisian Pengawasan Kearsipan

19 April 2024 - 18:48 WITA

Luwu Timur

BPBD Lutim Gelar Rapat Simulasi Kesiapsiagaan Bencana

18 April 2024 - 23:37 WITA

BPBD Lutim Gelar Rapat Simulasi Kesiapsiagaan Bencana

Pemkab Luwu Timur Gelar Sosialisasi Rumah Gizi

17 April 2024 - 17:35 WITA

Luwu Timur
Trending di KABAR PEMDA