Menu

Mode Gelap
Meriahkan HUT IBI ke-73, DP2KB Lutim Gelar Baksos Pelayanan KB Serentak Pemkab Lutim Gelar Sosialisasi dan Diseminasi Hasil Kajian Tahun 2023 Warga Tenggelam di Sungai Pawosoi Belum Ditemukan, BPBD Lanjutkan Pencarian Konsisten Jaga Lingkungan, PJ Gubernur Sulsel Ajak Masyarakat Dukung PT Vale TP-PKK dan BPBD Lutim Simulasi Gempa Bupati Lutim Lantik 3 Pejabat Eselon II Hasil Lelang, Juga Ada Camat

LUWU TIMUR · 12 Sep 2018 05:17 WITA · Waktu Baca

Memilih Caleg Jangan Seperti Beli Kucing Dalam Karung

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Pemilihan Umum (Pemilu) Presiden dan Wakil Presiden, Anggota DPR, DPRD Propinsi dan DPRD Kabupaten/Kota serta Anggota DPD secara serentak sejatihnya baru akan dilaksanakan Bulan April 2019 mendatang atau masih menyisahkan waktu 6 bulan lagi, namun demikian berbagai persiapan Partai Politik (Parpol) peserta pemilu telah dimatangkan untuk menarik simpati masyarakat.

Tak terkecuali persiapan para calon anggota DPRD Kabupaten Luwu Timur yang akan bertarung dalam pesta demokrasi 5 tahunan ini.

Jika tahapan kampanye belum masuk, namun tak dipungkiri para calon sudah banyak “tebar pesona” di tengah-tengah masyarakat dengan berbagai cara dengan harapan dapat dipilih nantinya.

Namun demikian, masyarakat pun rupahnya tak mudah untuk “kena tipu” dari para caleg.

” Bukan senyum Anda, bukan karena kecantikan atau ketampanan Anda kami pilih, namun kami melihat dari berbagai sisi. Anggota dewan itu adalah wakil kami, wakil masyarakat Luwu Timur di parlemen, tentunya perlu yang mumpuni dan memiliki kapasitas, bukan yang hanya datang, duduk, diam dan ujung-ujungnya doi (uang,red). Jadi, silahkan buktikan diri Anda memang layak kami pilih,” Harap Zainuddin, warga Malili kepada Timuronline, Rabu (12/09/18).

Udhin, demikian sapaan akrabnya mengibaratkan warga Luwu Timur agar jangan membeli “kucing dalam karung” karena yang bisa didengar hanya suaranya, namun perilaku dan tindakannya tidak bisa ditebak.

” Bisa saja Anda membeli seeokor kucing dalam karung, namun bisa juga kita malah diterkam kembali,” Tutupnya. (Redaksi)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Penulis

Baca Lainnya

Meriahkan HUT IBI ke-73, DP2KB Lutim Gelar Baksos Pelayanan KB Serentak

9 Mei 2024 - 10:49 WITA

Pemkab Lutim Gelar Sosialisasi dan Diseminasi Hasil Kajian Tahun 2023

9 Mei 2024 - 10:41 WITA

Warga Tenggelam di Sungai Pawosoi Belum Ditemukan, BPBD Lanjutkan Pencarian

9 Mei 2024 - 10:27 WITA

Konsisten Jaga Lingkungan, PJ Gubernur Sulsel Ajak Masyarakat Dukung PT Vale

8 Mei 2024 - 19:56 WITA

TP-PKK dan BPBD Lutim Simulasi Gempa

8 Mei 2024 - 19:47 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version