Menu

Mode Gelap
Ketua DPRD Lutim Sebut Kejuaraan Sepakbola Kajati Sulsel Cup Untuk Kepentingan Daerah Wabup Lutim Apresiasi Kajari Lutim Gelar Kejuaraan Sepakbola Kajati Sulsel Cup I Agus Melas : Kejuaraan Sepakbola Kajati Cup Wujud Nyata Dukungan Perkembangan Sepakbola di Lutim Kajari Lutim Buka Kejuaraan Sepakbola Kajati Sulsel Cup I Korban Tenggelam di Sungai Pawosoi Ditemukan Tak Bernyawa, Keluarga Histeris Komitmen Tingkatkan Kualitas SDM, PT Vale Luncurkan Program Pengembangan Kualitas Pendidikan se-Loeha Raya

LUWU TIMUR · 14 Agu 2023 19:48 WITA · Waktu Baca

Lusa, Dua Legislator PAW DPRD Luwu Timur Akan Dilantik

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Setelah ditunggu beberapa waktu lamanya, pelantikan dua anggota DPRD Luwu Timur dari Pergantian Antar Waktu (PAW) akan segera dilaksanakan.

Dua anggota DPRD Luwu Timur yang sebelumnya menyatakan mundur yakni Mahading dari Fraksi Golkar Dapil Malili-Angkona akan digantikan Abdul Kanal

Kemudian Andi Surono dan Fraksi PAN Dapil Mangkutana Raya akan digantikan oleh Rahman Sanusi

”  Rapat paripurna pergantian antar waktu 2 legislator Luwu Timur dijadwalkan berlangsung pada Rabu (16/08/2023) pukul 09.00 wita.” Kata Sekretaris DPRD Luwu Timur, Aswan Azis

Dia menuturkan, proses PAW akan dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Luwu Timur.

Sebagai informasi, Mahading kini telah tercatat sebagai Anggota Partai PDI-P dan masuk bursa caleg untuk Pemilu 2024 untuk Daerah Pemilihan (Dapil) Malili-Wasuponda. Begitu pula dengan Andi Surono yang memilih partai besutan Megawati ini. Namun Andi Surono akan bertarung di Dapil Mangutana-Tomoni-Tomoni Timur. (*)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

Penulis

Baca Lainnya

Ketua DPRD Lutim Sebut Kejuaraan Sepakbola Kajati Sulsel Cup Untuk Kepentingan Daerah

10 Mei 2024 - 22:19 WITA

Wabup Lutim Apresiasi Kajari Lutim Gelar Kejuaraan Sepakbola Kajati Sulsel Cup I

10 Mei 2024 - 20:34 WITA

Agus Melas : Kejuaraan Sepakbola Kajati Cup Wujud Nyata Dukungan Perkembangan Sepakbola di Lutim

10 Mei 2024 - 20:11 WITA

Kajari Lutim Buka Kejuaraan Sepakbola Kajati Sulsel Cup I

10 Mei 2024 - 19:54 WITA

Korban Tenggelam di Sungai Pawosoi Ditemukan Tak Bernyawa, Keluarga Histeris

10 Mei 2024 - 19:01 WITA

Trending di LUWU TIMUR
Exit mobile version