Menu

Mode Gelap
Pemkab Lutim Kirim Tim Tanggap Bencana Musibah Banjir di Kabupaten Luwu Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Para Korban Bencana di Beberapa Daerah di Sulsel Rangkaian HUT Lutim ke-21 sebagai Ajang Menguatkan Tali Silaturahmi FOTO : Kunker Kapolda Sulsel di Mapolres Luwu Timur Kunjungan Perdana di Luwu Timur, Kapolda Sulsel Apresiasi Pembangunan Mapolres Lutim Bupati Lutim Beri Nama Islamic Center Malili ” KH. Siddiq Bakri “

LIFESTYLE · 26 Agu 2020 01:24 WITA · Waktu Baca

Ketua DPRD Lutim Garansi Tanaman Bonsai Akan Jadi Destinasi Wisata Baru

Perbesar

Laporan : Rs

Editor     : Rd

LUWU TIMUR,Timuronline – Ketua DPRD Kabupaten Luwu Timur, H.Amran Syam berharap tanaman bonsai menjadi destinasi wisata yang baru di Bumi Batara Guru (Julukan Luwu Timur). Pasalnya, kecintaan warga Luwu Timur akan tanaman bernilai ekonomis tinggi ini mulai digalakkan di hampir semua wilayah di Luwu Timur.

” Inikan harganya cukup tinggi, coba kita bayangkan suatu saat, orang dari luar Luwu Timur ingin membeli bonsai asli Luwu Timur, maka sudah jelas menjadi akan berdampak positif bagi daerah ini dan tentunya penghasilan bagi warga kita. Belum lagi mereka para wisatawan yang datang untuk melihat-lihat. Maka tak heran, ini bisa kita jadikan salah satu destinasi wisata di Bumi Batara Guru,” Ujar H.Amran Syam yang juga Ketua Komunitas Pecinta Bonsai Batara Guru ( Kopi Bonsai Baru) saat menutup pameran bonsai yang digelar di halaman warkop Tanah Abang, Selasa (25/08/2020).

Abang, demikian sapaan akrabnya akan memberikan jaminan kepada para pelaku atau bonsainis di Luwu Timur dalam mengembangkan tanaman bonsai di Luwu Timur.

” Pemerintah melalui Dinas Pariwisata tentu akan memberikan suport penuh dan tentu kami di DPRD akan sejalan dengan hal itu. Ini harus dikembangkan,” Katanya lagi. (Red)

 

Artikel ini telah dibaca 0 kali

Penulis

Baca Lainnya

Pemkab Lutim Kirim Tim Tanggap Bencana Musibah Banjir di Kabupaten Luwu

4 Mei 2024 - 17:48 WITA

Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Para Korban Bencana di Beberapa Daerah di Sulsel

4 Mei 2024 - 17:44 WITA

Rangkaian HUT Lutim ke-21 sebagai Ajang Menguatkan Tali Silaturahmi

4 Mei 2024 - 17:38 WITA

FOTO : Kunker Kapolda Sulsel di Mapolres Luwu Timur

4 Mei 2024 - 17:16 WITA

Kunjungan Perdana di Luwu Timur, Kapolda Sulsel Apresiasi Pembangunan Mapolres Lutim

4 Mei 2024 - 17:05 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version