Menu

Mode Gelap
Prinsip 3P Jadi Acuan PT Vale Wujudkan Transisi Energi yang Berkeadilan Jayadi Nas : Mari Bekerja Wujudkan Hal Yang Baik Pimpin Apel Pagi, Ini Tiga Penekanan Pjs Bupati Luwu Timur Pjs Ketua TP PKK Lutim : Tetap Lanjutkan Program-program yang Telah Direncanakan Millenial Tahu Pembangunan, Pilih Budiman – Akbar Karena Prestasi Bukan Cuan Hilirisasi Pertanian dan Perkebunan Jadi Program Unggulan Budiman-Akbar untuk Meningkatkan Ekonomi Luwu Timur

LUWU TIMUR · 11 Mei 2019 15:02 WITA

Jual LPG Melebihi HET, 2 Pangkalan Di Lutim Dapat Peringatan

Perbesar

Laporan : Rd

Gambar : Ilustrasi (int)

LUWU TIMUR,Timuronline – Langkahnya tabung gas LPG 3 Kg akhir-akhir ini, rupanya dimanfaatkan beberapa pemilik pangkalan di Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan (Sulsel) untuk menaikkan harganya diatas Harga Eceran (HET) yang telah ditetapkan oleh Pemerintah Kabupaten Luwu Timur sebesar 20.000 rupiah per tabung.

Dua pemilik pangkalan masing-masing Yanti S dan Rudyson Lagamu/Hanaria mendapat Surat Peringatan (SP) 1 dari  agen Gas LPG PT. Alif Wahana Putra Mandiri sebagai agen resmi penyalur LPG 3 kg di Luwu Timur. Kedua pemilik pangkalan ini diketahui menaikkan harga LPG dari 20.000 menjadi 22.000 rupiah.

Dalam Surat SP yang dilayangkan PT. Alif Wahana Putra Mandiri tersebut berdasarkan hasil pemeriksaan yang dilakukan Disdagkop UKM Luwu Timur yang menemukan adanya permainan dari kedua pemilik pangkalan ini.

” Maka dari pertimbangan tersebut, Perusahaan memberikan Surat Peringatan Pertama dengan ketentuan antara lain SP ini berlaku selama 2 minggu. Selama masa peringatan ini berlaku setelah diterbitkan SP 1 maka untuk sementara agen tidak menyuplai pangkalan. Dan apabila SP 1 ini terbitkan dan saudari masi melakukan tindak pelanggaran maka perusahaan akan melakukan pemutusan Hubungan Usaha (SPU),” Demikian bunyi SP 1 yang ditandatangani oleh M.Arkam Kasim tersebut tertanggal 09 Mei 2019. (Redaksi)

 

Artikel ini telah dibaca 6 kali

Penulis

Lainnya

Jayadi Nas : Mari Bekerja Wujudkan Hal Yang Baik

8 Oktober 2024 - 12:32 WITA

Pimpin Apel Pagi, Ini Tiga Penekanan Pjs Bupati Luwu Timur

8 Oktober 2024 - 12:27 WITA

Pjs Ketua TP PKK Lutim : Tetap Lanjutkan Program-program yang Telah Direncanakan

8 Oktober 2024 - 12:22 WITA

Millenial Tahu Pembangunan, Pilih Budiman – Akbar Karena Prestasi Bukan Cuan

8 Oktober 2024 - 12:03 WITA

Hilirisasi Pertanian dan Perkebunan Jadi Program Unggulan Budiman-Akbar untuk Meningkatkan Ekonomi Luwu Timur

7 Oktober 2024 - 11:01 WITA

Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia

5 Oktober 2024 - 18:05 WITA

Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024

5 Oktober 2024 - 17:41 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version