Menu

Mode Gelap
Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia Komitmen PT Vale dalam Rekrutmen Inklusif: Sinergi Pemerintah, Perusahaan, dan Masyarakat untuk Transparansi dan Keadilan Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024 Akbar Andi Leluasa Buka Relasi Offline Mobile Legend Luwu Timur Janji Tanpa Perhitungan dan Drama Kesedihan Bukan Solusi untuk Luwu Timur Ibriansyah Irawan: Kawasan Industri Luwu Timur Program Unggulan Budiman-Akbar Tingkatkan Kesejahteraan dan Ketenagakerjaan, Asal Dikelola dengan Baik

LUWU TIMUR · 27 Mar 2022 13:02 WITA

ISSI Lutim Persembahkan 3 Podium di Enduro Batam Internasional

Perbesar

BATAM,Timuronline – Ikatan Sepeda Sport Indonesia (ISSI) Kabupaten Luwu Timur (Lutim), Provinsi Sulawesi Selatan berhasil meraih 3 podium di event Enduro Batam Internasional, Kepulauan Riau

Event yang diselenggarakan di Badak Bike Park, Bukit Sekepong Batam tersebut berlangsung dari tanggal 26 sampai 27 Maret 2022.

Adapaun ke-tiga atlet yang berhasil membawa nama Kabupaten Luwu Timur di event internasional ini masing-masing Muhammad Muslih (juara 2) di kelas Men Open. Gaza Al Gifari (podium ke-4)  dan Muhammad Anas BA (podium ke-5) di kelompok umur di bawah 21 tahun.

Ketua ISSI Luwu Timur, Agus Melas yang juga ikut mendampingi para bikersnya mengungkapkan rasa bangga atas pencapaian tersebut.

Baca Juga :

ISSI Lutim Raih 3 Podium di Kalong Enduro Challenge

ISSI Lutim di Rinjani Geopark Internasional Enduro, Datang Dapat Pujian Pulang Bawa Prestasi

” (Prestasi) ini tak mudah kami dapatkan. Ini event internasional. Namun berkat kerja keras semua tim terkhusus para bikers, kita berhasil memperoleh tiga podium. It’s amazing,” ungkapnya

Dia juga mengucapkan terima kasih kepada pemerintah Luwu Timur, Koni Luwu Timur serta semua warga Luwu Timur atas dukungan dan doanya.

ISSI Luwu Timur sendiri sejak dinahkodai Agus Melas telah melahirkan banyak prestasi baik itu di event-event daerah, provinsi hingga event internasional. Tentunya ini menjadi sebuah kebanggaan bagi ISSI Lutim sendiri dan masyarakat Luwu Timur pada umumnya. 

Sekedar diketahui,  Enduro Batam International ini diikuti sebanyak 265 peserta dari seluruh Indonesia. (*).

Artikel ini telah dibaca 8 kali

Penulis

Lainnya

Staf Ahli Ekonomi Luwu Timu Sambut Baik FGD PT. Vale Indonesia

5 Oktober 2024 - 18:05 WITA

Sinergitas Bawaslu dan Pemda Luwu Timur Perkuat Pengawasan Pilkada 2024

5 Oktober 2024 - 17:41 WITA

Akbar Andi Leluasa Buka Relasi Offline Mobile Legend Luwu Timur

5 Oktober 2024 - 17:35 WITA

Janji Tanpa Perhitungan dan Drama Kesedihan Bukan Solusi untuk Luwu Timur

5 Oktober 2024 - 17:18 WITA

Ibriansyah Irawan: Kawasan Industri Luwu Timur Program Unggulan Budiman-Akbar Tingkatkan Kesejahteraan dan Ketenagakerjaan, Asal Dikelola dengan Baik

5 Oktober 2024 - 17:15 WITA

Tim Budiman-Akbar Mantapkan Barisan di Tomoni, Dua Anggota DPRD Beri Jaminan

5 Oktober 2024 - 17:08 WITA

Mudahkan Pelayanan Dalam Pengurusan PBG, Dinas PUPR Lakukan Sosialisasi dan Pengenalan SIMPG

4 Oktober 2024 - 19:29 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version