Menu

Mode Gelap
Pemkab Lutim Kirim Tim Tanggap Bencana Musibah Banjir di Kabupaten Luwu Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Para Korban Bencana di Beberapa Daerah di Sulsel Rangkaian HUT Lutim ke-21 sebagai Ajang Menguatkan Tali Silaturahmi FOTO : Kunker Kapolda Sulsel di Mapolres Luwu Timur Kunjungan Perdana di Luwu Timur, Kapolda Sulsel Apresiasi Pembangunan Mapolres Lutim Bupati Lutim Beri Nama Islamic Center Malili ” KH. Siddiq Bakri “

LUWU TIMUR · 14 Jun 2022 15:14 WITA · Waktu Baca

Ini Jadwal Tahapan Pemilu Tahun 2024

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Ketua Komisi Pemilihan Umum daerah (KPUD) Luwu Timur, Zainal memaparkan tahapan Pemilu Tahun 2024, Selasa (14/06/2022) di Kantor KPUD Luwu Timur.

Pemaparan tahapan pemilu ini sebagai bagian dari peluncuran tahapan pemilu yang diselenggarakan KPU RI secara virtual

Baca Juga :

Tidak Ada Penundaan Pemilu,Tetap Bulan Februari 2024

Berikut Tahapan Pemilu Tahun 2024 (*) Sumber KPU RI

No Tanggal Uraian
1 14 Juni 2022 Perencanaan Program dan anggaran serta Penyusunan Peraturan Pemilu
2 14 Okt 2022 – 21 Jun 2023 Pemutakhiran dan Penyusunan data dan Daftar Pemili
3 29 Jul 2022 – 13 Des 2022 Pendaftaran dan Verifikasi Peserta Pemilu
4 14 Des 2022 Penetapan Peserta Pemilu
5 14 Okt 2022 – 9 Feb 2023 Penetapan Jumlah Kursi dan Dapil
6 Pencalonan  
  6 Des 2022 – 25 Nov 2023 DPD
  24 Apr – 25 Nov 2023 DPR dan DPRD
  19 Okt – 25 Nov 2023 Presiden dan Wapres
7 28 Nov 2023 – 10 Feb 2024 Masa Kampanye
8 11 Feb – 13 Feb 2024 Masa tenang
9 Pemungutan dan Penghitungan Suara  
  14 Februari 2024 Pemungutan Suara
  14 Feb – 15 Feb 2024 Penghitungan Suara
  15 Feb – 20 Mar 2024 Rekapitulasi Suara
Artikel ini telah dibaca 3 kali

Penulis

Baca Lainnya

Pemkab Lutim Kirim Tim Tanggap Bencana Musibah Banjir di Kabupaten Luwu

4 Mei 2024 - 17:48 WITA

Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Para Korban Bencana di Beberapa Daerah di Sulsel

4 Mei 2024 - 17:44 WITA

Rangkaian HUT Lutim ke-21 sebagai Ajang Menguatkan Tali Silaturahmi

4 Mei 2024 - 17:38 WITA

FOTO : Kunker Kapolda Sulsel di Mapolres Luwu Timur

4 Mei 2024 - 17:16 WITA

Kunjungan Perdana di Luwu Timur, Kapolda Sulsel Apresiasi Pembangunan Mapolres Lutim

4 Mei 2024 - 17:05 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version