Menu

Mode Gelap
Tomoni Timur Siap Sukseskan Roadshow Budaya Pemkab Lutim Bahas Tindak Lanjut Kolaborasi UNHAS Melalui KKN Inovasi Daerah Ini Jadwal Turnamen Sepakbola Antar OPD / Instansi se-Luwu Timur Bupati dan Wabup Lutim Lepas 162 JCH Wotu FC Juara I Turnamen Sepakbola Wotu Cup, Ini Pesan Bupati Lutim Sufriaty Budiman Hadiri Puncak HUT Dekranas ke 44 di Surakarta

LUWU TIMUR · 12 Sep 2023 11:01 WITA · Waktu Baca

Fraksi PDIP Minta Pemerintah Segera Benahi Pagar SDN Mantaipi

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Fraksi PDIP DPRD Luwu Timur meminta kepeda Pemerintah agar segera melakukan perbaikan fasilitas sekolah SDN Mantaipi, Desa Tawakua Kecamatan Angkona, salah satunya adalah perbaikan pagar sekolah

”  Beberapa waktu lalu para anggota DPRD kabupaten Luwu Timur melakukan monitoring Ranperda APBD Perubahan tahun 2023 di setiap Dapilnya. Dari monitoring tersebut kami Fraksi PDIP menemukan beberapa kendala yang perlu segera dilakukan pembenahan,” Ungkap Jubir Fraksi PDIP, Efraim saat menyampaikan pandangan terhadap Ranperda tentang perubahan APBD tahun anggaran 2023 dan ranperda tentang perubahan kedua atas peraturan daerah kabupaten Luwu Timur Nomor 8 Tahun 2016 tentang pembentukan dan susunan perangkat daerah,Senin (11/09/2023).

“ Jika ini tidak segera ditangani maka dikawatirkan akan berimbas keruangan kelas, maka dari Fraksi PDI Perjuangan meminta agar Dinas terkait segera menangani hal ini,” Tambahnya.

Selain permasalah tersebut, pihaknya juga menemukan masih banyaknya harapan dari para kepala sekolah yang perlu diperhatikan bersama antara lain penataan halaman sekolah, pembangunan wc dan pembangunan ruang guru yang lebih baik. (*)

Artikel ini telah dibaca 3 kali

Penulis

Baca Lainnya

Tomoni Timur Siap Sukseskan Roadshow Budaya

18 Mei 2024 - 11:21 WITA

Pemkab Lutim Bahas Tindak Lanjut Kolaborasi UNHAS Melalui KKN Inovasi Daerah

18 Mei 2024 - 11:16 WITA

Ini Jadwal Turnamen Sepakbola Antar OPD / Instansi se-Luwu Timur

17 Mei 2024 - 22:20 WITA

Bupati dan Wabup Lutim Lepas 162 JCH

17 Mei 2024 - 22:06 WITA

Wotu FC Juara I Turnamen Sepakbola Wotu Cup, Ini Pesan Bupati Lutim

17 Mei 2024 - 18:49 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version