Menu

Mode Gelap
Tomoni Timur Siap Sukseskan Roadshow Budaya Pemkab Lutim Bahas Tindak Lanjut Kolaborasi UNHAS Melalui KKN Inovasi Daerah Ini Jadwal Turnamen Sepakbola Antar OPD / Instansi se-Luwu Timur Bupati dan Wabup Lutim Lepas 162 JCH Wotu FC Juara I Turnamen Sepakbola Wotu Cup, Ini Pesan Bupati Lutim Sufriaty Budiman Hadiri Puncak HUT Dekranas ke 44 di Surakarta

LUWU TIMUR · 24 Nov 2023 10:44 WITA · Waktu Baca

DPRD Lutim Tetapkan APBD 2024 Sebesar 1,9 Triliun Lebih

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – DPRD Kabupaten Luwu Timur menggelar Rapat Paripurna penetapan APBD Tahun 2024, Kamis (23/11/2023)

Dalam paripurna tersebut, DPRD Lutim mengesahkan APBD Luwu Timur sebesar 1,9 Triliun lebih.

Berikut rincian APBD Luwu Timur tahun 2024 :

Pendapatan Daerah Luwu Timur : Rp. 1. 910.663. 329. 895.

2. Belanja Daerah : 1.986.497. 196. 736

3. Defisit : 75.833.866.841

Dalam sambutannya, Bupati Luwu Timur, H.Budiman mengungkapkan kenaikan APBD ini wujud kerja keras dan kolaborasi antara eksekutif dan legislatif, dimana sejak kepemimpinannya APBD Lutim berada diangka 1,4 Triliun kemudian naik menjadi 1,7 Triliun dan terakhir menyentuh angka 1,9 triliun

” Ini semua berkat kerja keras teman – teman semua di OPD, dan di DPRD, terutama Pak Ramadhan Pirade Kepala Badan Keuangan Lutim dan Pak Said Kepala Bapenda Lutim, mereka inilah yang meramu sumber – sumber pendapatan daerah yang didukung oleh kawan – kawan di DPRD, sehingga kerja keras ini memperlihatkan hasilnya untuk Luwu Timur,” Ungkap Budiman

Sementara itu dikesempatan yang sama, Ketua DPRD Luwu Timur, Aripin sangat bersyukur atas kenaikan APBD di tahun 2024 mendatang

” Tentu kita berharap, tahun-tahun berikutnya akan terus bertambah seiring dengan pertumbuhan ekonomi masyarakat yang lebih baik. Kolaborasi antara pemerintah dan DPRD Luwu Timur akan terus kita tingkatkan,” Tutupnya (*)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

Penulis

Baca Lainnya

Tomoni Timur Siap Sukseskan Roadshow Budaya

18 Mei 2024 - 11:21 WITA

Pemkab Lutim Bahas Tindak Lanjut Kolaborasi UNHAS Melalui KKN Inovasi Daerah

18 Mei 2024 - 11:16 WITA

Ini Jadwal Turnamen Sepakbola Antar OPD / Instansi se-Luwu Timur

17 Mei 2024 - 22:20 WITA

Bupati dan Wabup Lutim Lepas 162 JCH

17 Mei 2024 - 22:06 WITA

Wotu FC Juara I Turnamen Sepakbola Wotu Cup, Ini Pesan Bupati Lutim

17 Mei 2024 - 18:49 WITA

Trending di KABAR PEMDA
Exit mobile version