Menu

Mode Gelap
11 Peserta MTQ Lutim Lolos Final, Bupati Budiman Beri Semangat Langsung di Takalar PT Vale Serahkan Bantuan Kemanusiaan untuk Korban Banjir Bandang dan Longsor di Luwu Aksi Kemanusiaan Pewarta dan Diskominfo Lutim Bantu Korban Banjir Bandang Luwu Bencana Banjir Bandang Luwu : Dapur Umum Milik Pemkab Lutim Sasar Desa Botta Hari Ke-lima Bencana Banjir Bandang Luwu, CLM Sasar Dua Desa PPID Luwu Timur Rapat Persiapan PPID Lutim Award Tahun 2024

LUWU TIMUR · 4 Feb 2023 17:09 WITA · Waktu Baca

DPRD Lutim Akan Gelar Rapat Penetapan Calon Wabup Lutim

Perbesar

LUWU TIMUR,Timuronline – Jika tidak ada halangan, Senin (06/02/2023) , DPRD Kabupaten Luwu Timur akan menggelar Rapat Penetapan Calon Wakil Bupati Luwu Timur dan Pencabutan Nomor Urut . Demikian Kata Abdul Munir Razak Anggota Panlih, Jumat (03/02/2023) .

Kata Munir, agenda rapat penetapan Calon Wakil Bupati Lutim ini di lakukan setelah Panlih menerima surat dari Bupati Luwu Timur tentang Pengusulan Dua Nama Bakal Calon Wakil Bupati Luwu Timur yang akan dipilih .

Dua nama tersebut adalah Muh. Taqwa Muler dan Akbar Andi Laluasa . Keduanya adalah kader Golkar .

” Tadikan sudah masuk surat dari bupati tentang pengusulan dua nama bakal calon wakil bupati , Oleh Panlih surat Bupati ini diteruskan ke pimpinan DPRD ,Insa Allah hari Senin 6 Februari 2023 kita Rapat Penetapan Calon Wakil Bupati Lutim dan Pencabutan Nomor Urut. ” Ungkap Munir.

Munir memastikan, setelah masuk surat dari Bupati Luwu Timur tersebut, Panlih akan gaspool tahapannya.

” Pokoknya ini harus cepat, bisa jadi 22 Februari 2023 ini kita sudah tahu siapa wakil bupati .” Tutup Munir . (*)

Artikel ini telah dibaca 10 kali

Penulis

Baca Lainnya

11 Peserta MTQ Lutim Lolos Final, Bupati Budiman Beri Semangat Langsung di Takalar

7 Mei 2024 - 22:16 WITA

Aksi Kemanusiaan Pewarta dan Diskominfo Lutim Bantu Korban Banjir Bandang Luwu

7 Mei 2024 - 21:45 WITA

Bencana Banjir Bandang Luwu : Dapur Umum Milik Pemkab Lutim Sasar Desa Botta

7 Mei 2024 - 21:22 WITA

PPID Luwu Timur Rapat Persiapan PPID Lutim Award Tahun 2024

6 Mei 2024 - 22:10 WITA

Pemkab Lutim Bersama Pansus DPRD Rapat Finalisasi Ranperda Penyelenggaraan KLA

6 Mei 2024 - 22:06 WITA

Trending di DPRD LUTIM
Exit mobile version