Menu

Mode Gelap
Semifinal Piala Asia U23, Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Timnas, Kapolres Yakin Timnas Menang Jadwal Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia vs Uzbekistan, Japan vs Iraq Peserta MTQ Lutim Ikuti TC Persiapan MTQ XXXIII Sulsel di Takalar Lolos ke Semifinal, Timnas Indonesia akan Bersua Pemenang Arab Saudi vs Usbekistan Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten

LUWU TIMUR · 25 Des 2018 03:28 WITA · Waktu Baca

Rekrut Aparat Desa, DPMD Akan Gunakan Sistem Komputerisasi

Laporan : Rd

Kadis PMD Lutim, Halsen

LUWU TIMUR,Timuronline – Untuk kali kedua, penerimaan atau perekrutan staf/aparat desa di masing-masing desa se-Kabupaten Luwu Timur akhir 2018 ini kembali akan dilaksanakan, itu setelah beberapa desa mengajukan permohonan pergeseran dan pengisian staf desa yang kosong kepada Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Luwu Timur.

” Sudah ada beberapa permohonan dan kepala desa yang masuk ke kami untuk segera diadakan perekrutan ini. Kalau persiapannya sudah baik, yah, kita adakan secepatnya,” Ujar Kadis PMD, Halsen kepada Timuronline, Selasa (25/12/18).

Hanya saja Halsen mengungkapkan sistem test kali ini berbeda dengan sebelumnya.

” Kita tengah mempersiapkan sistem dengan cara sistem komputerisasi bukan lagi manual. Selain karena hasil yang diharapkan betul-betul sesuai kenyataan di lapangan, pula sistem seperti ini akan menghindari segala bentuk kecurangan dan kebocoran soal yang bisa saja terjadi. Jadi nanti selesai test, peserta bisa langsung melihat hasilnya tanpa menunggu waktu lagi,” Terangnya

Lanjutnya, pula test dengan sistem komputerisasi ini, pula dapat mengurangi anggaran yang terpakai nantinya.

” Tidak ada lagi cetak-cetak naskah soal,” Katanya lagi

Dia berharap, kepada seluruh warga yang akan mengikuti test penerimaan staf atau aparat desa, agar mempersiapkan diri dengan sebaik-baiknya. (Redaksi)

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Semifinal Piala Asia U23, Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Timnas, Kapolres Yakin Timnas Menang

29 April 2024 - 10:32 WITA

Piala Asia

Peserta MTQ Lutim Ikuti TC Persiapan MTQ XXXIII Sulsel di Takalar

27 April 2024 - 10:27 WITA

MTQ

Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki

25 April 2024 - 21:06 WITA

Luwu Timur

Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten

25 April 2024 - 20:55 WITA

luwu timur

Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah

25 April 2024 - 20:35 WITA

Hari Otda
Trending di KABAR PEMDA