Menu

Mode Gelap
Semifinal Piala Asia U23, Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Timnas, Kapolres Yakin Timnas Menang Jadwal Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia vs Uzbekistan, Japan vs Iraq Peserta MTQ Lutim Ikuti TC Persiapan MTQ XXXIII Sulsel di Takalar Lolos ke Semifinal, Timnas Indonesia akan Bersua Pemenang Arab Saudi vs Usbekistan Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten

LUWU TIMUR · 3 Jun 2018 11:33 WITA · Waktu Baca

IKA SMA se-Kecamatan Wotu Angkatan 2009 Berbagi Sembako


					IKA SMA se-Kecamatan Wotu Angkatan 2009 Berbagi Sembako Perbesar

Laporan : Arvin / TO
 
LUWU TIMUR, Timuronline – Demi meningkatkan rasa silaturahmi, kekompakan dan soliditas antar seluruh SMA se-kecamatan Wotu. Ikatan Alumni (IKA) Wotu membagikan sembako ke fakir miskin di beberapa titik, seperti di Desa Bawalipu dan Lampenai, Kecamatan Wotu, Kabupaten Luwu Timur,  Minggu(03/06/18).
 
Kegiatan berlangsung sejak pukul 14.00 Wita , di hadiri oleh puluhan Alumni dari berbagi sekolah di kecamatan Wotu.
 
Aswandi, selaku ketua IKA Angkatan 2009, mengungkapkan, bahwa kegiatan ini merupakan momentum untuk meningkatkan kualitas ibadah, sekaligus berbagi kepada sesama.
 
Ia menambahkan kegiatan ini juga merupakan awal untuk terus menjaga silaturahmi, antar seluruh sekolah yang di kecamatan Wotu dan meningkatkan tali persaudaraan,
 
” Mudah-mudahan tali persaudaraan antar seluruh SMA baik itu alumni negeri maupun Muhammadiyah, tetap solid dan kompak,”  pungkasnya.
 
Usai membagi sembako, nantinya akan mengadakan buka puasa bersama di Panti Asuhan Muhammdiyah, di Desa Maramba, kecamatan Wotu. (Redaksi)
 

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Semifinal Piala Asia U23, Bupati Lutim Ajak Warga Doakan Timnas, Kapolres Yakin Timnas Menang

29 April 2024 - 10:32 WITA

Piala Asia

Peserta MTQ Lutim Ikuti TC Persiapan MTQ XXXIII Sulsel di Takalar

27 April 2024 - 10:27 WITA

MTQ

Pemkab Lutim Gelar Rapat Pembentukan Tim Inovasi Peduli ki Saya Jaga ki

25 April 2024 - 21:06 WITA

Luwu Timur

Dinas Dikbud Lutim Gelar Lomba FLS2N dan O2SN tingkat Kabupaten

25 April 2024 - 20:55 WITA

luwu timur

Sekda Lutim Pimpin Upacara Hari Otonomi Daerah

25 April 2024 - 20:35 WITA

Hari Otda
Trending di KABAR PEMDA