Menu

Mode Gelap
Kunker ke Lutim, Kapolda Apresiasi Kinerja Polres Luwu Timur Amankan Pilkada Uang Ratusan Juta Milik SPBU Wotu Dicuri, Ternyata Pelakunya Di Peringatan Isra Mi’raj, Bupati Luwu Timur Sampaikan Permohonan Maaf Ratusan Tabung Gas Milik BUMDes Kawata Raib, Ternyata Ini Penyebabnya Pria di Wasuponda Rekam Ibu dan Kakak Kandung Saat Mandi Puncak HJL dan HPRL 2025, Wabup Lutim Dorong Sinergi untuk Wujudkan Provinsi Tana Luwu

LUWU TIMUR

Kasek Miliki Tanggung Jawab Tingkatkan Mutu Sekolah

badge-check


					Pelantikan Kepala Sekolah di Luwu Timur Perbesar

Pelantikan Kepala Sekolah di Luwu Timur

Laporan : Rd

Pelantikan Kepala Sekolah di Luwu Timur

LUWU TIMUR,Timuronline – Kualitas atau mutu sebuah sekolah salah satunya bergantung dari sumber daya manusia para guru dan kepala sekolah. Untuk itu, para kepala sekolah dituntut memiliki integritas dan kemampuan mengangkat mutu sebuah sekolah.

Di Kabupaten Luwu Timur, Bupati H.M.Thorig Husler terus mengingatkan kepada para kepala sekolah agar senantiasa memiliki tanggung jawab menjadikan sekolahnya lebih meningkat dari tahun-tahun sebelumnya khususnya di bidang mutu pendidikan.

” Diharapkan dengan pelantikan jabatan fungsional ini dapat meningkatkan kinerja, produktifitas yang tinggi, berintegritas, dan selalu berinovasi, nantinya diharapkan mampu mengedepankan kualitas pelayanan publik,” pesan Husler saat melantik beberapa orang kepala sekolah SD dan SMP di Luwu Timur, Senin (24/06/19)

“Jadi tugas kalian yang dilantik hari ini mempunyai tanggungjawab bagaimana mutu pendidikan di sekolah yang saudara pimpin itu dapat meningkat,” tandas Husler.

Pelantikan Kepala Sekolah ini merupakan hal yang baru di Luwu Timur. Pasalnya pemerintah selama ini jika memutasi atau memindahtugaskan seorang kepala sekolah hanya melalui Surat Keputusan (SK) tanpa adanya pelantikan. (Redaksi)

Lainnya

Kunker ke Lutim, Kapolda Apresiasi Kinerja Polres Luwu Timur Amankan Pilkada

6 Februari 2025 - 16:05 WIB

Uang Ratusan Juta Milik SPBU Wotu Dicuri, Ternyata Pelakunya

1 Februari 2025 - 23:04 WIB

Di Peringatan Isra Mi’raj, Bupati Luwu Timur Sampaikan Permohonan Maaf

30 Januari 2025 - 20:52 WIB

Ratusan Tabung Gas Milik BUMDes Kawata Raib, Ternyata Ini Penyebabnya

24 Januari 2025 - 13:18 WIB

Pria di Wasuponda Rekam Ibu dan Kakak Kandung Saat Mandi

24 Januari 2025 - 12:41 WIB

Trending KRIMINAL