Menu

Mode Gelap
Masyarakat Adat Cerekang Tegaskan Tolak PT. PUL, Amdalnya Perlu Dievaluasi Jalan PT Vale Menuju Masa Depan yang Lebih Cerah Muhammad Safaat DP Resmi Pimpin Dinas Kominfo-SP Lutim, Siap Jalankan Arahan Bupati Solusi Nyata untuk Peningkatan Kualitas Hidup dan Tantangan Global: PT Vale Perusahaan Nikel Pertama di Indonesia Raih PROPER Emas 2024 dan Green Leadership Award Momen Santai Bupati Irwan Berdiskusi dengan Para Kada di Hari Ketiga Retreat Sekda Lutim Hadiri Pasar Murah Kejari Luwu Timur

LUWU TIMUR

Kabupaten Layak Anak, Lutim Diback Up Perda dan Perbup

badge-check


					Kabupaten Layak Anak, Lutim Diback Up Perda dan Perbup Perbesar

Laporan : Rd

LUWU TIMUR,Timuronline – Kabupaten Luwu Timur diyakini akan menjadi salah satu daerah di Sulawesi Selatan bahkan di Indonesia yang masuk kategori Kabupaten Layak Anak (KLA). Betapa tidak, di Luwu Timur sendiri sudah ada Peraturan daerah (Perda) yang mengatur hal tersebut tentang Sistem Perlindungan Anak.

Kemudia dalam Peraturan Bupati (Perbup) Nomor 57 Tahun 2017 tentang Kebijakan Kabupaten Layak Anak serta Keputusan Bupati Nomor 92/II/Tahun 2017 tentang Pembentukan Gugus Tugas Kabupaten Layak Anak serta beberapa kebijakan lainnya.

” Jadi ada 2 aturan dan satu keputusan yang mengikat terkait hal ini. Jadi tentunya pula, komitmen itu pasti kita miliki,” Kata Husler

” Kebijakan dan regulasi yang kami hasilkan memang ditujukan untuk mendukung daerah ini sebagai Kabupaten Layak Anak. Oleh karena itu, kami sangat berharap masukan dan saran dari tim evaluasi dan verifikasi,” Lanjut Husler di Rumah Jabatan Bupati, Jumat (21/06/2019).

Keberhasilan Kabupaten Layak Anak katanya lagi,  apabila didalamnya ada sinergitas semua pihak, baik sektor Pemerintah maupun swasta. Makanya patut disyukuri dengan terbentuknya Asosiasi Perusahaan Sahabat Anak Indonesia (APSAI) Kabupaten Luwu Timur sebagai mitra strategis yang dapat membantu Pemerintah dalam mendukung terjaminnya pemenuhan hak-hak anak. (Red/Ikp)

Lainnya

Masyarakat Adat Cerekang Tegaskan Tolak PT. PUL, Amdalnya Perlu Dievaluasi

8 Maret 2025 - 19:58 WIB

Muhammad Safaat DP Resmi Pimpin Dinas Kominfo-SP Lutim, Siap Jalankan Arahan Bupati

25 Februari 2025 - 16:32 WIB

Momen Santai Bupati Irwan Berdiskusi dengan Para Kada di Hari Ketiga Retreat

24 Februari 2025 - 16:28 WIB

Sekda Lutim Hadiri Pasar Murah Kejari Luwu Timur

23 Februari 2025 - 16:23 WIB

Dari Senam Pagi hingga Paparan Lemhanas, Begini Jadwal Ketat Bupati Irwan di Magelang

22 Februari 2025 - 14:38 WIB

Trending KABAR PEMDA